DETAIL KOLEKSI

Galian basement semi open cut dengan menggunakan sheet pile

4.5


Oleh : Quthrin Nada Machzum Baisa

Info Katalog

Nomor Panggil : 333

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2014

Pembimbing 1 : Tjahja Husada

Subyek : Basement;Sheet pile

Kata Kunci : excavation basement, open cut, sheet pile

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2015_TA_TS_05109036_Halaman-Judul.pdf 13
2. 2015_TA_TS_05109036_Bab-1.pdf 4
3. 2015_TA_TS_05109036_Bab-2.pdf
4. 2015_TA_TS_05109036_Bab-3.pdf
5. 2015_TA_TS_05109036_Bab-4.pdf
6. 2015_TA_TS_05109036_Bab-5.pdf
7. 2015_TA_TS_05109036_Daftar-Pustaka.pdf 1

M etode open cut merupakan metode konvesional dan merupakanmetode yang paling sederhana. Pada metode ini, dilakukan penggalian daripermukaan tanah hingga ke dasar galian dengan sudut lereng galiantertentu (slope angel) dan tanpa menggunakan retaining wall. Selanjutnyapekerjaan konstruksi basement akan dikerjakan dari dasar galian berlanjutke atas (bottom-up). Setelah pekerjaan basement selesai, maka lubanggalian dapat ditimbun atau diurug kembali (back fill).Metode ini biasanya digunakan pada proyek yang mempunyailahan yang cukup luas, dimana galian basement terletak ditengah-tengahsite, sehingga tidak berbatasan langsung dengan bangunan tetangga(existing building) dan jumlah lantai basement kurang dari dua lantai atausemi basement. Metode ini juga disarankan untuk dilakukan di wilayahperkotaan atau galian basement yang berbatasan langsung denganbangunan tetangga.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?