Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi pembiayaan murabah pada Bank Umum Syariah periode 2010.1-2015.2
P Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh SBIS, Dana Pihak Ketiga(DPK), Non Performing Financing (NPF), Financing to Deposit Ratio (FDR)terhadap pembiayaan Murabahah pada bank syariah di Indonesia. Data yangdigunakan adalah data Time Series periode Januari 2010 - Desember 2015 yangbersumber dari Statistik Perbankan Indonesia. Metodologi yang digunakan adalahOLS (Ordinary Least Square).Hasil penelitian menunjukan adanya hubungan positif antara SBIS, DPK danNPF terhadap pembiayaan Murabahah secara signifikan, sedangkan FDR memilikihubungan negatif dan signifikan terhadap pembiayaan Murabahah.