Pengembangan stasiun kereta api terpadu dan community center dengan pendekatan eco-technology di Cisauk Kab. Tangerang
K Kawasan Cisauk memiliki potensi yang sangat luar biasa untuk perkembangan Kabupaten Tangerang maupun untuk wilayah sekitarnya. Adanya rencana pengembangan wilayah Cisauk menjadi kawasan Transit Oriented Development membuat kawasan ini menjadi kawasan yang nantinya akan menjadi pusat aktivitas dengan itu pertambahan jumlah penduduk pun akan meningkat sehingga perlu adanya sarana dan prasarana yang bisa mengakomodasi kegiatan-kegiatan yang ada. Stasiun Cisauk menjadi sarana yang akan dikembangkan menjadi sarana transportasi terpadu.Pada perancangan stasiun terpadu ini, ada fungsi lain yang di gabungkan dengan fungsi utama, fungsi tersebut adalah fungsi-fungsi campuran dimana bentuk fisiknya adalah sebagai retail, pasar, gedung pertemuan maupun gedung olahraga. Fungsi-ungsi campuran tersebut diharapkan dapat menjadi Pusat Komunitas sebagai fungsi penunjang kawasan TOD yang juga dapat membantu stasiun sebagai penggerak aspek-aspek sosial maupun ekonomi yang berada di kawasan Cisauk khususnya. Dengan adanya fungsi campuran tersebut diharapkan penerapan tema Eko - Teknologi dapat memperkuat identitas kawasan perancangan sebagai solusi dari masalah-masalah yang ada.
C Cisauk area has a great potential for the development of Kabupaten Tangerang and its surrounding. The development planning of Cisauk to be an area of Transit Oriented Development made this area as a activity center in the future. According to the inclined growth of residents, facilities are needed to accommodate the existing activities. Cisauk station to be developed as an integrated transportation facility. In this integrated station design, there are additional function that has been added to the main function, which are mixed function in form of retail, market, assembly hall, and sports hall. Those mixed functions are expected to be the Community Center that can be the support of the TOD area to help station as the motor of social and economy aspects, especially in Cisauk. With the mixed functions, it is expected the application of Eco-Technology theme can strengthen the design area identity as solution of existing problems.