DETAIL KOLEKSI

Tinjauan yuridis mengenai kekerasan fisik dalam ruang lingkup kekerasan dalam rumah tangga (studi kasus Putusan Nomor 125/Pid.Sus/2017/PN BNJ)


Oleh : Dhira Rahmantyas

Info Katalog

Nomor Panggil : 2019/I/139

Penerbit : FH - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Mety Rachmawati

Subyek : Criminal law

Kata Kunci : criminal law, forensic medicine law, violence physical in the scope of the household, visum et reper

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_HK_010001400120_Halaman-Judul.pdf -1
2. 2018_TA_HK_010001400120_Lembar-Pengesahan.pdf -1
3. 2018_TA_HK_010001400120_Bab-1_Pendahuluan.pdf 13
4. 2018_TA_HK_010001400120_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf 123
5. 2018_TA_HK_010001400120_Bab-3_Metode-Penelitian.pdf 18
6. 2018_TA_HK_010001400120_Bab-4_Pembahasan.pdf 27
7. 2018_TA_HK_010001400120_Bab-5_Penutup.pdf 6
8. 2018_TA_HK_010001400120_Daftar-Pustaka.pdf 1
9. 2018_TA_HK_010001400120_Lampiran.pdf 33

K Kekerasan fisik dalam rumah tangga memerlukan adanya visum etrepertum untuk menentukan ada atau tidaknya kekerasan tersebut.Biasanya kekerasan ini dilakukan oleh seorang laki-laki terhadapperempuan. Permasalahannya adalah 1. Apakah perbuatan TerdakwaBoy Alex Prabudi memenuhi unsur- unsur Pasal 44 ayat (1) Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2004 tentang Penghapusan KekerasanDalam Rumah Tangga? 2. Bagaimana peranan Visum Et Repertumdalam studi kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga dengan PutusanNomor : 125/ Pid.Sus/2017/ PN BNJ?. Metode Penelitian yangdigunakan dengan menggunakan data sekunder, yang didapat daristudi kepustakaan dan menggunakan pendekatan secara yuridisnormatif, adapun sifat penelitiannya adalah deskriptif analitis. Setelahdilakukannya penelitian ini maka perbuatan pelaku : 1. Tidakmemenuhi unsur-unsur Pasal 44 ayat (1) Undang-undang Nomor 23Tahun 2004, 2. Terdapat adanya penelantaran rumah tangga yangmelanggar Pasal 49 ayat (1) Undang-undang Nomor 23 Tahun 2004dengan sanksi pidana penjara paling lama 3 (tiga) tahun atau dendapaling banyak Rp. 15.000.000,00 (lima belas juta rupiah).

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?