Pemidanaan terhadap militer yang melakukan tindak pidana lalu lintas yang mengakibat kematian (studi kasus putusan nomor 38- k/pm.i- 02/ad/iv/2023).
Penerbit : FH - Usakti
Kota Terbit : Jakarta
Tahun Terbit : 2025
Pembimbing 1 : Prastopo
Kata Kunci : Military Criminal Law, Criminal Acts of Negligence, Negligence, Neglect, Traffic Accidents
Status Posting : Published
Status : Lengkap
No. | Nama File | Hal. | Link |
---|---|---|---|
1. | 2025_SK_SHK_010001800139_Halaman-Judul.pdf | 8 | |
2. | 2025_SK_SHK_010001800139_Surat-Pernyataan-Revisi-Terakhir.pdf | 1 | |
3. | 2025_SK_SHK_010001800139_Surat-Hasil-Similaritas.pdf | 1 | |
4. | 2025_SK_SHK_010001800139_Halaman-Pernyataan-Persetujuan-Publikasi-Tugas-Akhir-untuk-Kepentingan-Akademis.pdf | 1 | |
5. | 2025_SK_SHK_010001800139_Lembar-Pengesahan.pdf | 1 | |
6. | 2025_SK_SHK_010001800139_Pernyataan-Orisinalitas.pdf | 1 | |
7. | 2025_SK_SHK_010001800139_Formulir-Persetujuan-Publikasi-Karya-Ilmiah.pdf | 1 | |
8. | 2025_SK_SHK_010001800139_Bab-1.pdf | 15 | |
9. | 2025_SK_SHK_010001800139_Bab-2.pdf | 25 |
|
10. | 2025_SK_SHK_010001800139_Bab-3.pdf | 18 |
|
11. | 2025_SK_SHK_010001800139_Bab-4.pdf | 16 |
|
12. | 2025_SK_SHK_010001800139_Bab-5.pdf | 2 | |
13. | 2025_SK_SHK_010001800139_Daftar-Pustaka.pdf | 3 | |
14. | 2025_SK_SHK_010001800139_Lampiran.pdf | 4 |
|
P Pasal 310 UU Lalulintas mengatur ancaman pidana 6 tahun bagi pelanggarnya,ternyata terdapat Putusan Nomor 38-K/PM.I 02/AD/IV/2023 yang menjatuhkanpidana 3 Bulan dikurangi masa percobaan 5 bulan padahal pelakunya seorang militerdan Oditur menuntut 10 bulan Penelitian ilmiah ini mengajukan dua rumusan masalahyakni Apakah putusan hakim dalam Putusan Nomor 38- K/PM.I- 02/AD/IV/2023 telahsesuai dengan tujuan pemidanaan sesuai ketentuan Pasal 310 ayat (3) Juncto ayat(4) Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalandan bagaimanakah pemidanaan yang diharapkan atau yang seharusnya terhadapmiliter yang melakukan tindak pidana kelalaian yang mengakibatkan kematianterhadap korban (Studi Putusan Nomor 38- K/PM.I- 02/AD/IV/2023) Gunamemperoleh hasil penelitian yang baik maka dalam penelitian ilmiah ini digunakanmetode penelitian yuridis normatif dengan menggunakan data sekunder yangdiperoleh dari penelitian pustaka terhadap berbagai Undang-Undang, buku ataujurnal yang terkait dengan judul penelitian. Dengan menggunakan jenis penelitiandeskriptif analitis, diharapkan dalam penelitian ini dapat dianalisis tentangpemidanaan yang diterapkan kepada militer yang telah melakukan tindak pidana LaluLintas mengakibatkan kematian, terutama relevansi tujuan pemidanaan dengan asaskekhususan hukum pidana militer. Melalui peneltian ilmiah ini diperoleh hasil sebagaiberikut: pertama, Penjatuhan pidana terhadap Terdakwa Jaswajul dalam PutusanNomor 38-K/PM.I-02/AD/IV/2023 dijatuhi hukum Pidana Penjara selama 3 (tiga)bulan dengan masa percobaan selama 5 (lima) bulan, lebih ringan dari tuntutan OditurMiliter yang mana mengajukan dakwaan terhadap Majelis hakim dengan PidanaPenjara selama 10 (sepuluh) bulan dikurangi masa tahanan. dan kedua, Tujuanhukuman bukanlah untuk menimbulkan rasa sakit atau mengurangi nilai manusia.Dengan menegakkan norma hukum dan melindungi masyarakat, hukuman memilikidua tujuan, yaitu mencegah tindakan ilegal, memulihkan keseimbangan, danmenciptakan rasa damai dalam masyarakat. Karena hukuman memiliki fungsi lainselain menyebabkan penderitaan atau pembalasan, sudah sepantasnya untukmemiliki harapan yang lebih rendah terhadap hukuman yang dijatuhkan.
A Article 310 of the Traffic Law regulates a 6-year criminal threat for violators, it turns out that there is Decision Number 38-K/PM. I 02/AD/IV/2023 which imposes a sentence of 3 months minus a probation period of 5 months even though the perpetrator is a military and the Inspector demands 10 months This scientific research proposes two formulations of the problem, namely whether the judge\\\'s decision in Decision Number 38- K/PM. I- 02/AD/IV/2023 has been in accordance with the purpose of punishment in accordance with the provisions of Article 310 paragraph (3) Juncto paragraph (4) of Law Number 22 of 2009 concerning Road Traffic and Transportation and how is the expected or proper punishment for the military who commits the crime of negligence resulting in the death of the victim (Study of Decision Number 38- K/PM. I- 02/AD/IV/2023) In order to obtain good research results, in this scientific research, a normative juridical research method is used using secondary data obtained from literature research on various laws, books or journals related to the research title. By using the type of researchdescriptive analytical, it is hoped that this study can be analyzed aboutpunishment applied to the military who have committed criminal acts in the pastCross results in death, especially the relevance of the purpose of the crime to the principle ofthe specificity of military criminal law. Through this scientific research, the results were obtained asThe following: first, Criminal Punishment of the Defendant Jaswajul in the VerdictNumber 38-K/PM. I-02/AD/IV/2023 was sentenced to 3 (three) Prison Sentencesmonth with a probation period of 5 (five) months, lighter than the OditurThe military which filed charges against the Panel of Judges with CriminalImprisonment for 10 (ten) months minus the detention period. and second, the purposePunishment is not to cause pain or reduce human value.By upholding legal norms and protecting society, punishment hastwo objectives, namely preventing illegal acts, restoring restore balance, andcreating a sense of peace in society. Because punishment has other functionsIn addition to causing suffering or retribution, it is appropriate tohave lower expectations of the sentence imposed.