Model distribusi obat x berdasarkan peramalan metode arima dan persediaan periodic review pada gudang distributor
P Perusahaan farmasi PT XYZ memproduksi Obat X yang distribusinya dilakukanoleh perusahaan distributor dengan 25 Gudang Cabang. Saat ini, perencanaanjumlah suplai Obat X oleh PT XYZ menggunakan metode peramalan SingleMoving Average (N=3). Permasalahan yang dihadapi adalah sering terjadinyakekurangan dan kelebihan suplai Obat X pada masing-masing Gudang Cabangyang mempengaruhi pencapaian penjualan di PT XYZ dan pelayanan kepadapelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan model peramalanpermintaan Obat X pada setiap Gudang Cabang yang mendekati permintaanaktual. Metodologi penelitian dimulai dengan melakukan peramalan permintaanmenggunakan Metode ARIMA. Kebijakan persediaan Periodic Reviewmenggunakan hasil peramalan permintaan metode ARIMA untuk menentukanjumlah suplai Obat X dan titik persediaan optimal pada Gudang Cabang.Distribution Requirement Planning digunakan untuk menjadwalkan pengirimansuplai Obat X ke-25 Gudang Cabang selama periode perencanaan 12 minggu.Implementasi model peramalan ARIMA dilakukan pada 25 Gudang Cabang.Perhitungan rinci dalam penelitian ini menggunakan Gudang Cabang No 15 yangmemberikan hasil MSE ARIMA sebesar 30.997,21. Hasil ini lebih baik 63,21%dibandingkan Metode SMA3. Selanjutnya menentukan kebijakan persediaanmenggunakan Periodic Review yang akan meninjau pengiriman setiap minggu ke25 Gudang Cabang. Titik persediaan optimal di Gudang Cabang No 15 adalah1177 botol dan setiap Gudang Cabang memiliki titik optimal yang berbeda.Distribution Requirement Planning untuk 25 Gudang Cabang ditentukanberdasarkan hasil Periodic Review sehingga diperoleh jumlah dan waktupengiriman obat ke setiap Gudang Cabang.
P Pharmaceutical company PT XYZ produces Medicine X which is distributed by adistributor company with 25 Branch Warehouses. Currently, PT XYZ’s supplyplanning for Medicine X is based on The Single Moving Average (N=3)forecasting method. The problem that emerges is the frequent occurrence ofshortages and excess supply of Medicine X at each Branch Warehouse whichaffects the achievement of sales at PT XYZ and service level to customers. Thisresearch aims to produce a demand forecasting model for Medicine X at eachBranch Warehouse that approximates actual demand using the ARIMA method.The research methodology begins with forecasting demand using the ARIMAmethod. Periodic Review inventory policy uses the results of demand forecastingusing ARIMA Method to determine the Medicine X supply quantity and theoptimal inventory point at the Branch Warehouse. Distribution RequirementPlanning is used to the scheduled delivery of Medicine X supplies to 25 BranchWarehouses for the next 12 weeks planning period. The implementation of theARIMA forecasting method is carried out at 25 Branch Warehouses. The detailedcalculations in this research used Branch Warehouse No 15 which gave ARIMAMSE value of 30.997,21. This result is 63,21% better than the SMA3 method. Thenext step, determine the inventory policy using Periodic Review which willreview shipments every week to 25 Branch Warehouses. The Optimal inventorylevel at Branch Warehouse No 15 is 1177 bottles and each Branch Warehouse hasa different optimal level. Distribution Requirement Planning for the 25 BranchWarehouses is determined based on the results of The Periodic Review to obtainthe quantity and time of medicine delivery to each Branch Warehouse.