DETAIL KOLEKSI

Identifikasi building information modelling dalah hubungan ranai pasok pada proyek konstruksi

5.0


Oleh : Hagi Amrullah Darmawan

Info Katalog

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020

Pembimbing 1 : Susianti Winoto

Pembimbing 2 : Raflis

Subyek : Construction - Building

Kata Kunci : supply chain, construction project, planning supply.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_TA_TS_051001300040_Halaman-judul.pdf 16
2. 2020_TA_TS_051001300040_Bab-1.pdf
3. 2020_TA_TS_051001300040_Bab-2.pdf
4. 2020_TA_TS_051001300040_Bab-3.pdf
5. 2020_TA_TS_051001300040_Bab-4.pdf
6. 2020_TA_TS_051001300040_Bab-5.pdf
7. 2020_TA_TS_051001300040_Daftar-pustaka.pdf 2

B Building information modelling (BIM) adalah suatu sistem dalam proyek konstruksi yang memproses seluruh input menjadi informasi tentang proyek dalam suatu sistem sebagai alat bantu yang mempermudah stakeholder untuk mengetahui informasi tentang proyek. Pihak-pihak yang bekerjasama pada saat pembangunan proyek membentuk suatu rantai pasok yang saling ketergantungan satu sama lain. Suksesnya proyek konstruksi salah satunya dipengaruhi oleh jelasnya informasi yang diterima oleh stakeholder dalam hubungan rantai pasok. Perkembangan teoritis menyatakan bahwa BIM dalam membantu hubunagn suatu rantai pasok. Pengumpulan data dilakukan dengan metode structural equation modelling (SEM) dan didapatkan bahwa sistem BIM dapat meningkatkan kemudahan alur komunikasi pada rantai pasok melalui informasi jenis material dan kuantitas pekerjaan yang cukup mudah diakses oleh stakeholder.

B Building information modeling (BIM) is a system in a construction project that processes all inputs into information about a project in a system as a tool that makes it easy for stakeholders to find out information about the project. The collaborating parties during the construction of the project form a supply chain that is interdependent with each other. The success of a construction project is influenced by the clear information received by stakeholders in the supply chain relationship. Theoretical development states that BIM in helping the relationship of a supply chain. Data collection was carried out using the structural equation modeling (SEM) method and it was found that the BIM system can improve the ease of communication flow in the supply chain through information on the type of material and the quantity of work that is easily accessible to stakeholders

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?