DETAIL KOLEKSI

Perancangan, pembuatan dan pengujian pemanas air tenaga surya kolektor plat datar dengan pipa tembaga melingkar


Oleh : Imad Haraki Faisal

Info Katalog

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2017

Pembimbing 1 : Chalilullah Rangkuti

Subyek : Water heaters;Solar power plants

Kata Kunci : design, manufacture and test of flat plate collector solar water heater with coiled copper pipe

Status Posting : Published

Status : Tidak Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2017_TA_STM_061001500505_Halaman-Judul.pdf 13
2. 2017_TA_STM_061001500505_Lembar-Pengesahan.pdf 3
3. 2017_TA_STM_061001500505_Bab-1_Pendahuluan.pdf 3
4. 2017_TA_STM_061001500505_Bab-2_Studi-Pustaka.pdf
5. 2017_TA_STM_061001500505_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf
6. 2017_TA_STM_061001500505_Bab-4_Hasil-dan-Pembahasan.pdf
7. 2017_TA_STM_061001500505_Bab-5_Kesimpulan-dan-Saran.pdf
8. 2017_TA_STM_061001500505_Daftar-Pustaka.pdf
9. 2017_TA_STM_061001500505_Lampiran.pdf

a alam upaya mengurangi ketergantungan terhadap energi tak terbarukan seperti energi fosil untuk memenuhi keperluan sehari-hari, maka diperlukan inovasi-inovasi terbaru sebagai alternatifnya, salah satunya adalah pemanfaatan energi matahari yang melimpah dan gratis untuk memanaskan air. Sistem pemanas air tenaga surya sudah banyak digunakan pada saat ini untuk berbagai keperluan terutamanya untuk keperluan rumah tangga. Meskipun penjualan produk pemanas air tenaga surya telah banyak dipasaran, namun penggunaannya di Indonesia masih sangat terbatas karena harga yang ditawarkan oleh produsen masih relatif mahal dan tidak terjangkau untuk masyarakat golongan ekonomi menengah kebawah, sementara cara konvensional dengan memanaskan air menggunakan kompor dinilai sudah tidak efektif.Berkaitan dengan masalah diatas, melalui kegiatan penelitian ini telah dirancang, dibuat dan diuji alat pemanas air tenaga surya dengan kapasitas 60 liter per harinya yang dapat memanaskan air mencapai suhu 60 °C. Rancang bangun sistem ini akan lebih di fokuskan pada optimasi biaya dan efisiensi, dimana sistem pemanas air tenaga surya yang dibuat adalah kolektor plat datar dengan pipa tembaga melingkar dengan bahan baku yang mudah didapatkan dipasaran. Komponen dari sistem ini terdiri dari 2 bagian, yaitu kolektor penyerap panas dan tangki penyimpan air dengan kapasitas air 60 liter yang saling terhubung dengan dua pipa. Pada kolektor yang ditutup oleh kaca, didalamnya terdapat lempengan penyerap panas dari aluminium yang berwama hitam, serangkaian pipa-pipa penyerap dari tembaga dan juga insulasi pada bagian bawahnya.Dari hasil pengujian selama 6 jam dengan variasi besar laju aliran, sistem pemanas air tenaga surya dengan pipa tembaga melingkar ini mampu memanaskan air dengan suhu maksimum mencapai 67,2 °C dan efisiensi tertinggi sebesar 42,02% yang dihasilkan pada besar laju aliran 0,4 1/m. Sementara biaya yang dikeluarkan untuk membuat pemanas air tenaga surya ini adalah sebesar lip. 1.972.000,- yang mana masih sangat murah jika dibandingkan dengan produk yang dijual dipasaran.

I In an effort to reduce dependence on non-renewable energy such as fossil energy to meet daily needs, the latest innovations are needed as alternatives, one of which is the use of abundant and free solar energy to heat water. Solar water heating systems have been widely used at this time for various purposes, especially for household purposes. Although sales of solar water heating products have been widely marketed, their use in Indonesia is still very limited because the prices offered by producers are still relatively expensive and unaffordable for the middle and lower economic class, while the conventional method of heating water using a stove is considered ineffective.In connection with the above problems, through this research activity, a solar water heater has been designed, manufactured and tested with a capacity of 60 liters per day which can heat water to a temperature of 60 °C. The design of this system will focus more on cost and efficiency optimization, where the solar water heating system made is a flat plate collector with circular copper pipes with raw materials that are easily available in the market. The components of this system consist of 2 parts, namely a heat sink collector and a water storage tank with a water capacity of 60 liters which are connected to each other by two pipes. In the glass-covered collector, inside there is a black aluminum heat-absorbing plate, a series of copper absorption pipes and insulation on the bottom.From the test results for 6 hours with large variations in flow rate, this solar water heating system with circular copper pipes is able to heat water with a maximum temperature of 67.2 °C and the highest efficiency of 42.02% produced at a flow rate of 0, 4 1/m. While the cost incurred to make this solar water heater is as much as a lip. 1,972,000, - which is still very cheap when compared to products sold in the market.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?