DETAIL KOLEKSI

Pengaruh struktur modal, kebijakan dividen, dan pertumbuhan perusahaan terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2019

4.5


Oleh : Fitria Fauzia

Info Katalog

Nomor Panggil : 023001701089

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2021

Pembimbing 1 : Sofie

Subyek : Accounting

Kata Kunci : pecking order theory, signaling theory, company value

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2021_TA_SAK_023001701089_Halaman-Judul.pdf 13
2. 2021_TA_SAK_023001701089_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2021_TA_SAK_023001701089_Bab-1-Pendahuluan.pdf 10
4. 2021_TA_SAK_023001701089_Bab-2-Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2021_TA_SAK_023001701089_Bab-3-Metode-Penelitian.pdf
6. 2021_TA_SAK_023001701089_Bab-4-Analisis-dan-Pembahasan.pdf
7. 2021_TA_SAK_023001701089_Bab-5-Kesimpulan.pdf
8. 2021_TA_SAK_023001701089_Daftar-Pustaka.pdf
9. 2021_TA_SAK_023001701089_Lampiran.pdf

P Penelitian ini memiliki tujuan untuk: (1) Mengetahui bagaimana pengaruh Struktur Modal terhadap Nilai perusahaan, (2) Mengetahui bagaimana pengaruh Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan, (3) Mengetahui bagaimana pengaruh Pertumbuhan Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan. Jenis penelitian ini ialah penelitian kuantitatif. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang berupa laporan keuangan yang diperoleh melalui website resmi Bursa Efek Indonesia (www.idx.co.id). Sampel diperoleh dengan menggunakan metode purposive sampling. Ada 34 perusahaan dengan 102 total sampel yang digunakan. Metode analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Data diolah dengan menggunakan software SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan: (1) Struktur Modal memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap Nilai Perusahaan, (2) Kebijakan Dividen memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Nilai Perusahaan, dan (3) Pertumbuhan perusahaan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Nilai Perusahaan.

T This study aims to: (1) Know how the influence of Capital Structure on Firm Value, (2) Know how the influence of Dividend Policy on Firm Value, (3) Know how the influence of Company Growth on Firm Value. This type of research is quantitative research. The data used in this research is secondary data in the form of financial reports obtained through the website of the Indonesia Stock Exchange (www.idx.co.id). Samples were obtained using the purposive sampling method. There are 34 companies with 102 total samples used. The analysis method used is multiple linear regression. The data were processed using SPSS software. The results of this study indicate: (1) Capital Structure has a negative and significant effect on Firm Value, (2) Dividend Policy has a positive and significant effect on Firm Value, and (3) Company growth has a positive and significant impact on Firm Value.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?