DETAIL KOLEKSI

Usulan pemilihan supplier menggunakan Metode Analytic Network Process (ANP) dan sistem informasi Vendor Managed Inventory (VMI) pada PT. Krakatau Steel Indonesia

0.0


Oleh : Erna Sundadinata

Info Katalog

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2008

Pembimbing 1 : Pudji Astuti

Subyek : Industrial procurement - Data processing;Information systems

Kata Kunci : supplier selection, Analytic Network Process (ANP) method, information systems, Vendor Managed Inven

Status Posting : Published

Status : Tidak Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2008_TA_TI_06304169_Halaman-Judul.pdf 40
2. 2008_TA_TI_06304169_Bab-1.pdf 5
3. 2008_TA_TI_06304169_Bab-2.pdf
4. 2008_TA_TI_06304169_Bab-3.pdf
5. 2008_TA_TI_06304169_Bab-4.pdf
6. 2008_TA_TI_06304169_Bab-5.pdf
7. 2008_TA_TI_06304169_Bab-6.pdf
8. 2008_TA_TI_06304169_Lampiran.pdf

P PT. Krakatau Steel adalah salah satu badan usaha milik negara yang bergerak dalam bidang industri baja, yang di mana perusahaan ini menghasilkan berbagai macam produk baja, antara lain produk baja lembaran panas, produk baja lembaran dingin, dan produk kawat baja.Dengan kondisi ini, maka muncul beberapa perusahaan pemasok yang berniatuntuk menawarkan bahan baku yang diperlukan oleh PT. Krakatau Steel sehingga dapat bekerja sama. Oleh sebab itu, diperlukanlah suatu sistem pemilihan pemasok guna mendapatkan pemasok yang tepat sebagai partner dalam suatu jaringan rantai pasokan.Dengan penyelesaian tugas akhir ini, maka dilakukan pemilihan pemasok denganmenggunakan metoda Proses Jejaring Analitik (ANP) yang di mana selanjutnya dari hasil pemilihan pemasok dengan metode ANP tersebut , maka perusahaan ingin melakukan keija sama dengan pemasok yang terpilih baik dahirn hal pemesanan bahan baku sampai pada pengontrolan bahan baku melalui Metode Vendor Managed Inventory (VMI). Penelitian ini bertujuan untuk memilih pemasok bijih pellet yang tepatPenelitian tugas akhir ini diawali dengan menetapkan pakar yang tepat guna menentukan unsur-unsur yang termasuk dalam proses pemilihan pemasok pada PT. Krakatau Steel. Selanjutnya, dilakukan penyusunan kuesioner pertama, di mana kuesioner ini berguna untuk menentukan kriteria dan subkriteria yang terkait dalam pemilihan pemasok, lalu kuesioner yang telah dibuat tersebut diserahkan pada pakar.Setelah kuesioner tersebut diisi, maka disimpulkan kriteria dan subkriteria mana saja yangterkait dalam pemilihan pemasok, berikutnya menentukan tingkat kepentingan antarhubungan baik kriteria maupun subkriteria melalui pembuatan kuesioner yang kedua, di mana kuesioner kedua inipun diserahkan kepada pakar untuk diisi, setelah itu hasil pengisian pakar terhadap kuesioner diuji kekonsistenan nya melalui software Super Decision. Dari software ini, altematif pemasok yang terpilih adalah altematif yang pertama, yaitu Samarco Mineracao S.A.Setelah altematif terpilih , dilanjutkan dengan metode yang kedua, yaitu Vendor Managed Inventory (VMI), di mana pada metode ini, pertama-tama dilakukan peramalan akan kebutuhan bahan baku bijih pellet berdasar pada data masa lalu.Setelah dilakukan perhitun gan dengan metode regresi linier, metode perataan, dan metode pemulusan, lalu dicari nilai mean square error (MSE) terkecil, maka metode yang terpilih adalah metode regresi linier.Selanjutnya, dirancang Sistem Informasi Vendor Managed Inventory (VMI), di mana sistem ini dirancang untuk membantu pihak perusahaan, bagian gudang serta pemasok agar lebih mudah dan cepat dalam melakukan pemesanan bahan baku serta mengontrol penggunaan dari bahan baku bijih pellet.

P PT. Krakatau Steel is on of BUMN which is move in steel industry, this company produces lots of steel material products, example hot strip mill, cold strip mill, and wirerod mill.With this condition, some company occur which is intend to offer the main materialneeded by PT. Krakatau Steel so they can cooperate. Because of it, it is needed a system tochoose the supplier, so the supplier chosen can the right partner in the chain network supplier.By finished this last assignment, then I as the observer, choose the supplier withAnalytic Network Process (ANP) method which next will be evaluate through VendorManaged Inventory (VMI) Method. The purpose of this observation is to choose the right pellet.This last assignment observation start by choose the expert so he can decide allwhich is contain the supplier chosen process in PT. Krakatau Steel. Then, make the first quisoner, so it can be use to choose the criteria and subcriteria connect with the supplier choose, the finished quisioner give to the expert.After the quisoner filled, criteria and subcriteria which is connect with supplier choose can be taken, next is to decide the important level the relation between criteria or subcriteria from second quisioner. This second quisioner also give to the expert to be filled and tested the consistency with Super Decision Software. From thi software, alternate supplier chosenIs the first alternate, Samarco Mineracao S.A.After the supplier chosen, continue with the second method, which is Vend orManaged Inventory (VMI), where in this method, first of all make the pellet main materialsforecasting from data in the past.After the calculating done with linear regretion method, average method, and smoothing method, then search the lowest mean square error ( MSE ), then the method chosen is linear regretion method.After that, Vendor Managed Inventory ( VMI ) Information System designed, which this system designed to help the company, warehouse and supplier so material ordering can be faster and quicker and material using can be handled well.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?