DETAIL KOLEKSI

Gaya busana androgini dalam fotografi fashion editorial

5.0


Oleh : Dian Natalia

Info Katalog

Nomor Panggil : 0001/FOT/2019

Penerbit : FSRD - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2019

Pembimbing 1 : Pongky Adhi Purnama

Pembimbing 2 : Nurhasanah

Subyek : Fashion photography

Kata Kunci : fashion, androgyny, fashion photography, editorial fashion

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2019_TA_SFG_092001500002_Halaman-Judul.pdf
2. 2019_TA_SFG_092001500002_Bab-1.pdf
3. 2019_TA_SFG_092001500002_Bab-2.pdf
4. 2019_TA_SFG_092001500002_Bab-3.pdf
5. 2019_TA_SFG_092001500002_Bab-4.pdf
6. 2019_TA_SFG_092001500002_Bab-5.pdf
7. 2019_TA_SFG_092001500002_Daftar-Pustaka.pdf
8. 2019_TA_SFG_092001500002_Lampiran.pdf

A Androgini memiliki arti seseorang yang mempunyai nilai yang tinggi pada sifat maskulin dan feminin secara bersamaan. Istilah ini digunakan juga dalam gaya berbusana. Penulis tertarik mengangkat konsep ini karena dalam menampilkan busana tidak hanya menampilkan busana wanita dengan gaya laki-laki, namun lebih menekankan kepada kebebasan berekspresi dan memberikan kesan kemandirian. Dalam tugas akhir ini penulis menggunakan tiga orang model yaitu Chloe, Chelli, dan Reti. Busana yang ditampilkan diambil dari beberapa merk busana dan desainer yang dipadukan menjadi tampilan busana androgini. Tema yang penulis angkat dalam foto ini adalah “Classy Women” yaitu tentang wanita berkelas. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperlihatkan kebebasan berekspresi dan menekankan kemandirian padagaya busana androgini. Gaya busana androgini tidak sekedar menyangkut soal penampilan pada umumnya, gaya busana sendiri juga mempunyai fungsi untuk memberi identitas tentang diri kita.

A Androgyny means someone who has high values on masculine and feminine characteristics simultaneously. This term is used also in fashion style. The author interested in raising this concept because in displaying clothes does not only show women’s clothing in a man style, but emphasizes of freedom of expression and gives an impression of independent. In this final project, author uses three models, namely Chloe, Chelli, and Reti. Fashion displayed is taken from several fashion brands and designers who are integrated into an androgynous look. The theme that the author adopted in this photo is “Classy Women”, which is about classy women. The purpose of this research is to show freedom of expression and emphasize independent in androgynous fashion styles. Androgynous fashion style is not just about the appearance in general, fashion style itself also has a function to give identity about ourselves.Keywords : Fashion, Androgyny, Fashion Photography, Editorial Fashion

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?