DETAIL KOLEKSI

Hubungan asupan lemak dan protein dengan usia menarche pada siswi Sekolah Menengah Pertama


Oleh : Riswan Seftian Maulidiyandi

Info Katalog

Nomor Panggil : 618.172 Mau h

Penerbit : FK - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2015

Pembimbing 1 : Muchtar

Subyek : Nutrition;Menarche

Kata Kunci : menarche, nutrition, fat, protein

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2015_TA_SKD_03011258_Halaman-Judul.pdf
2. 2015_TA_SKD_03011258_Pengesahan.pdf
3. 2015_TA_SKD_03011258_Bab-1_Pendahuluan.pdf
4. 2015_TA_SKD_03011258_Bab-2_Tinjauan-Literatur.pdf
5. 2015_TA_SKD_03011258_Bab-3_Kerangka-Konsep.pdf
6. 2015_TA_SKD_03011258_Bab-4_Metode.pdf
7. 2015_TA_SKD_03011258_Bab-5_Hasil.pdf
8. 2015_TA_SKD_03011258_Bab-6_Pembahasan.pdf
9. 2015_TA_SKD_03011258_Bab-7_Kesimpulan.pdf
10. 2015_TA_SKD_03011258_Daftar-Pustaka.pdf
11. 2015_TA_SKD_03011258_Lampiran.pdf

L LATAR BELAKANG Data dari beberapa negara Eropa Utara, terutama Norwegia, Denmark, dan Finlandia mengatakan bahwa usia menarche, suatu penanda khas untuk menentukan waktu pubertas pada perempuan, atau yang kita ketahui sebagai menstruasi pertama, berkurang dari 16-17 tahun selama abad 19 menjadi 13 tahun pada pertengahan abad 20. Beberapa penelitian menyebutkan salah satu komponen yang berperan penting dalam hal ini adalah asupan nutrisi pada saat anak-anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara asupan lemak dan protein dengan usia menarche. METODE Penelitian ini menggunakan desain cross sectional dan pengambilan sampel menggunakan teknik purposive, stratified, dan systematic sampling. Data diperoleh dengan pengisian kuesioner dan pengukuran berat dan tinggi badan pada 184 responden yang terdiri dari kelas VII, VIII, dan IX. Analisis data dengan menggunakan SPSS versi 17.0 for windows dan tingkat kemaknaan yang digunakan adalah 0,05. Uji statistik yang dipilih untuk hubungan asupan lemak dan protein dengan usia menarche adalah uji Chi-square. HASIL Karakteristik keseluruhan 184 orang responden adalah 184 (100%) orang perempuan. Pada penelitian ini, sebanyak 85 (46,2%) responden mengalami menstruasi dibawah usia 12 tahun dan 99 (53,8%) responden mengalami menstruasi pada usia 12 tahun atau lebih. Dari hasil uji chi-square menunjukkan bahwa terdapat hubungan bermakna antara asupan lemak dan protein dengan usia menarche ( p < 0,05). KESIMPULAN Terdapat hubungan antara asupan lemak dan protein dengan usia menarche pada siswi Sekolah Menengah Pertama.

B BACKGROUND Based on data from some country in North Erope, especially Norwegia, Denmark and Finland which say that menarche, a convenient marker for the timing of puberty in girls, decreased from 16 to 17 years old during the 19th century to 13 years old by the middle of the 20th century. Some studies said that nutrition intake in childhood have an important role. This study aimed to the correlation between fat and protein intake and age of menarche in middle high school student. METHODS This study used a cross-sectional design and sampling using purposive, stratified and systematic sampling. Data obtained using questionnaire, weight and height measurements on 184 respondent which consist of 7th,8th and 9th class students. Data analysis using SPSS 17.0 for windows and significance level used was 0,05. Statistical selected for correlation between fat and protein intake and age of menarche is Chi-square. RESULTS For the sample as whole 184 (100%) children are female. In this study, 85 (46,2%) children have menarche under 12 years old and 99 (53,8%) children have menarche on 12 years old or above. From Chi-square result known that there was correlation between fat and protein intake and age of menarche (p<0,05). CONCLUSION There was correlation between fat and protein intake and age of menarche in Junior High School student.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?