TAHUN TERBIT 2017 - LAPORAN PENELITIAN (15)


Info Judul Koleksi Abjad : 'A' sejumlah 3 Item

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Sensory - Devices;Medical devices - Non invasive sensors

Abstraksi : Diabetes melitus (DM) adalah penyakit kronis yang ditandai dengan meningkatnya kadar gula dalam darah. DM biasa disebut dengan the silent killer karena dapat mengenai berbagai organ tubuh dan menimbulkan berbagai macam keluhan. Penyakit yang dapat ditimbulkan antara lain penyakit jantung, ginjal, stroke, dll. Untuk menghindari terjadinya komplikasi, penderita diabetes melitus…

Lemlit - Usakti

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Taxation

Abstraksi : enelitian ini bertujuan untuk: (1) Mendapatkan bukti empirik tentang efektifitas sosialisasi fiskus atas Ketentuan Peraturan Perundang-undangan Perpajakan (KP3) dan Online Tax System (OTS); (2) Mendeskripsikan tentang bagaimana sosialisasi fiskus atas KP3 dan OTS; (3) Mendapatkan bukti empirik tentang efektifitas pelayanan fiskus atas implementasi KP3 dan OTS; (4) Mendeskripsikan tentang bagaimana…

Lemlit - Usakti

2.5

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Rocks - Foundations;Photogrammetry;Earthquake resistance

Abstraksi : Potensi batu gamping yang terletak di lereng perbukitan batu gamping Kali Wadas di wilayah Karang Sambung, Kebumen, Jawa Tengah menjadi berkah bagi penduduk sekitar untuk dimanfaatkan sebagai rnata pencaharian dengan cara menambang dan menjual batu gamping yang sudah dihancurkan secara konvensional menggunakan peralatan sederhana. Namun ada indikasi beberapa rekahan yang…

Lemlit - Usakti

0.0

Info Judul Koleksi Abjad : 'I' sejumlah 1 Item

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Architecture - Designs and plans

Abstraksi : Ungkapan arsitektur tradisional Jawa dan Sunda merupakan bagian dari implementasi kearifan lokal masyarakatnya dalam mewujudkan tempat tinggal atau huniannya, yang mengitegrasikan pengetahuan mereka terhadap alam, nilai-nilai budaya, serta kebutuhan hidupnya. Tentu raja Arsitektur Jawa dan Sunda telah menjadi bagian dari kekayaan dan keragaman Arsitektur tradisional Indonesia, sebagai bagian dari perwujudan…

Lemlit - Usakti

1.0

Info Judul Koleksi Abjad : 'M' sejumlah 1 Item

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Application software;Digital media - Psychological aspects

Abstraksi : Pemakaian gadget smartphone cenderung terus meningkat seiring dengan peningkatan pemakaian media sosial, game online, dan penelusuran informasi. Penelitian menunjukan penggunaan smartphone dapat berdampak positif asalkan digunakan sesuai dengan kebutuhan dan tidak masuk dalam kategori kecanduan. Penggunaan smartphone secara terus menerus dapat membawa pengguna dalam kondisi kecanduan. Dalam kondisi kecanduan, pengguna…

Lemlit - Usakti

Info Judul Koleksi Abjad : 'P' sejumlah 10 Item

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Automobile supplies industry

Abstraksi : Peningkatan daya saing industri komponen otomatif nasional perlu diupayakan secara terus menerus. Salah satu alternatif peningkatan daya saiung yaitu ramah lingkungan dalam perspektif eco region. Strategi pengembangan untuk peningkatan daya saing industri komponen otomatif yang ramah lingkungan di Indonesia perlu diformulasikan dalam rangka mempersiapkan industri komponen otomatif menuju industri yang…

Lemlit - Usakti

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Architecture - Design and construction;Architecture - Typology

Abstraksi : Keberagaman tipologi bangunan rumah rakit terletak pada perbedaan konstruksi dan material bangunan yang digunakan pada struktur bagian bawah bangunan (pondasi), selain perbedaan fungsi. Tipologi berdasarkan tampilan bangunan relative tidak signifikan. Pada prinsipnya struktur bagian bawah bangunan yang bersentuhan langsung dengan permukaan air harus bersifat fleksibel dalam mengikuti turun naiknya permukaan…

Lemlit - Usakti

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Auditors - Professional ethics

Abstraksi : Kemampuan deteksi kecurangan auditor harus segera ditingkatkan, merupakan saran penelitian Yanti, et.al (2016). Salah satunya adalah dengan mengadopsi polapikir auditor forensik (fraud auditor mindset). Kinerja fraud auditor ini terbukti lebih balk dibandingkan auditor eksternal dalam mendeteksi kecurangan (Bortiz, et.al. 2008). Jika auditor diwajibkan untuk mempu mendeteksi indikasi kecurangan, maka adopsi…

Lemlit - Usakti

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Competition

Abstraksi : Buruknya indeks daya saing Indonesia berdasarkan Global Competitive Indeks, menunjukkan ketidaksiapan kita bersaing dengan negara lain. Munculnya era MEA di akhir 2015, menimbulkan kekuatiran tersendiri atas kondisi ini. Karena itu perlu adanya perubahan signifikan pada seluruh entitas terkait dengan tujuan perusahaan, dari pencetak laba menjadi entitas yang berdaya saing tinggi.…

Lemlit - Usakti

2.5

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Strategic planning;Competition

Abstraksi : Tujuan penelitian ini menguji berbagai faktor yang dapat mempengaruhi daya saing pada perusahaan tambang. Perusahaan tambang menjadi tujuan riset ini karenakontribusi bahan tambang pada penerimaan negara sampai dengan tahun 2017 mencapai 49,6%. Karena itu daya saing perusahaan tambang di level internasional juga harus dijaga, mengingat outputnya memberikan kontribusi besar negara.Metode…

Lemlit - Usakti

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Production planning;Delivery of goods;Inventory control

Abstraksi : Permasalahan yang sering dijumpai sebuah perusahaan adalah kurang efisien dan efektofnya operasional perusahaan, hal ini disebabkan oleh antara lain (1) belum terintegrasinya sistem persediaan, sistem produksi dan sistem distribusi yang diterapkan oleh perusahaan, (2) belum adanya sebuah sistem yang mendukung untuk membantu proses pengambilan keputusan dalam menjalankan ketiga sistem tersebut,…

Lemlit - Usakti

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Image processing - Digital techniques;Pattern recognition systems

Abstraksi : Semakin banyaknya penggunaan tulisan tangan sebagai satu cara untuk otentifikasi dan otorisasi pengaksesan akun atau media tertentu, dibutuhkan suatu kemajuan teknologi dalam hal keamanan tulisan tangan. Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengidentifikasi karakteristik pemilik dari tulisan tangan, sehingga tulisan tangan dapat dikenali dan mampu mencegah terjadinya pemalsuan tulisan tangan melalui…

Lemlit - Usakti

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Cancer - Anthocyanin

Abstraksi : Penelitian tahun pertama kami mengenai: isolasi fraksi etil asetat kaya antosianin ekstrak etanol bunga Clitoria ternatea (EEBCT); growth inhibition 50% (GI50) fraksi etil asetat kaya antosianin tersebut terhadap sel normal epitel manusia dan sel lini human squamosa carcinoma 2 (HSC2); toksisitas akut dan kronik EEBCT kaya antosianin telah menghasilkan beberapa…

Lemlit - Usakti

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Microalgae - Biotechnology

Abstraksi : Dalam sistem kultivasi mikroalga untuk menghasilkan biomassa yang tinggi, tahap pemanenan mikroalga merupakan bagian yang sangat penting. Namun demikian, pemanenan mikroalga seringkali masih menimbulkan beberapa masalah. Untuk meningkatkan kelayakan ekonomi penggunaan mikroalga sebagai upaya memperoleh produk akhir yang bermanfaat, terdapat tiga parameter kunci yang penting yaitu produktivitas biomassa mikroalga yang…

Lemlit - Usakti

Jenis Koleksi : LAPORAN PENELITIAN

Pembimbing :

Subyek : Automobile supplies industry

Abstraksi : Ketidakpastian dalam sistem manufaktur timbul dalam bentuk gangguan-gangguan sistem produksi, Adanya gangguan sistem produksi menyebabkan penyimpangan antara perencanaan dengan kondisi aktual. Berikutnya, penyimpnagan yang terjadi akan menyebabkan ketidakefisienan serta menghambat tercapainya target perusahaan sehingga menurunkan produktivitas pada rantai pasok industri. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan rancangan sistem pendukung keputusan intelijen…

Lemlit - Usakti