Analisis struktur geologi untuk menentukan potensi jebakan hidro karbon daerah jambuk dan sekitarnya, cekungan Kutai, Kalimantan Timur
D Daerah Jambuk dan sekitarnya, Cekungan Kutai, Kalimantan Timur merupakansalah satu daerah yang cukup menarik untuk dipelajari dan diteliti dari segi strukturgeologi serta pengaruh struktur tersebut terhadap sistem petroleum. Tujuan utamadari penelitian ini adalah untuk mengetahui evolusi tektonik daerah penelitian sertamenentukan lokasi potensi jebakan hidrokarbon dengan menggunakan metodesurvei lapangan, analisis struktur permukaan, dan analisis struktur bawahpermukaan. Berdasarkan metode dan analisis tersebut serta dengan data-data yangtersedia, maka daerah penelitian mengalami dua kali periode tektonik yaitu padakala Miosen Tengah dan pada kala Plistosen dengan fase yang terjadi yaitutranspresional yang membentuk struktur perlipatan dan patahan pada daerahpenelitian. Proses tektonik tersebut memiliki pengaruh terhadap elemen sistempetroleum daerah penelitian. Hasil dari proses tektonik tersebut dapat berperansebagai jalur migrasi maupun perangkap struktur hidrokarbon yang selanjutnyalokasi potensi jebakan hidrokarbon berada pada bagian timur daerah penelitian.
J Jambuk and surrounding areas, Kutai Basin, East Kalimantan is one area that isinteresting enough to be studied and researched in terms of geological structureand the influence of these structures on the petroleum system. The main objectiveof this research is to know the tectonic evolution of research area and to determinethe location of hydrocarbon trap potential using field survey method, surfacestructure analysis, and subsurface structure analysis. Based on these methods andanalysis and with the available data, the research area has twice the tectonic periodthat happened in Middle Miocene and happened in Pleistocene with phases thatoccur is transpresional that form structure of fold and fault in the research area.The tectonic process has an influence on the petroleum system element of theresearch area. The result of the tectonic process can serve as a migration pathwayand hydrocarbon trap which the potential location of the hydrocarbon trap locatedin the eastern part of the research area