Perancangan buku panduan wisata kopi khas nusantara di Jakarta The Jakarta Coffee Guides
Nomor Panggil : 0040/DKV/2014
Penerbit : FSRD - Usakti
Kota Terbit : Jakarta
Tahun Terbit : 2014
Pembimbing 1 : Agus Nugroho Udjianto
Pembimbing 2 : Dharyagitha R
Subyek : Travel guide book;Travelers - Promotions
Kata Kunci : book, travel, coffee
Status Posting : Published
Status : Tidak Lengkap
No. | Nama File | Hal. | Link |
---|---|---|---|
1. | 2014_TA_DKV_09108205_Halaman-Judul.pdf | 10 | |
2. | 2014_TA_DKV_09108205_Bab-1.pdf | 9 | |
3. | 2014_TA_DKV_09108205_Bab-2.pdf |
|
|
4. | 2014_TA_DKV_09108205_Bab-3.pdf |
|
|
5. | 2014_TA_DKV_09108205_Bab-4.pdf |
|
|
6. | 2014_TA_DKV_09108205_Bab-5.pdf |
|
|
7. | 2014_TA_DKV_09108205_Bab-6.pdf |
|
|
8. | 2014_TA_DKV_09108205_Daftar-Pustaka.pdf | ||
9. | 2014_TA_DKV_09108205_Lampiran.pdf |
|
I Indonesia adalah negara penghasil kopi ketiga terbesar di dunia. Jakarta, sebagai ibukota negara Indonesia, merupakan salah satu kota terbesar di Asia. Seiring dengan bertambahnya wisatawan asing yang masuk ke Jakarta setiap tahunnya, baik dengan tujuan bisnis maupun kunjungan wisata, potensi wisata kopi khas nusantara yang seharusnya dapat dijual kepada wisatawan di Jakarta. Seiring dengan fenomena kafe dan gerai kopi internasional yang sedang marak di Jakarta, tak sedikit pengunjungnya yang belum mengerti tentang sejarah dan nikmatnya kopi khas Indonesia. Hal ini disebabkan oleh kurangnya informasi yang disosialisasikan oleh pemerintah maupun pemilik gerai kopi lokal yang kian bersaing dengan gerai kopi merek internasional. Padahal, jenis kopi yang digunakan pada umumnya adalah biji kopi yang ditanam di tanah air Indonesia dan memiliki kekhasan cita rasa tersendiri.Buku ini dirancang menggunakan teori buku panduan wisata pada umumnya, yang dilengkapi dengan resensi kunjungan gerai kopi lokal yang menggunakan biji kopi Indonesia pada produknya, cerita dan infografis menarik di balik sejarah kopi di Indonesia, serta jenis dan cara penyajiannya. Buku panduan ini diharapkan dapat mengenalkan dan menambah wawasan tentang kopi asli Indonesia.