DETAIL KOLEKSI

Tinjauan yuridis terhadap perjanjian pengadaan komponen (street lighting) untuk program pemeliharaan dan operasional penerangan jalan dan sarana umum antara Suku Dinas Perindustrian dan Energi Kota Administrasi Jakarta Timur dengan PT. April Trimandiri


Oleh : Tesya Astian Utami

Info Katalog

Penerbit : FH - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2010

Pembimbing 1 : Elsi Kartika Sari

Subyek : Public contracts - indonesia;government purchasing - law and legislation - indonesia

Kata Kunci : judicial review, procurement agreement, street lighting maintenance program, maintenance programs of

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2010_TA_HK_01006604_1.pdf
2. 2010_TA_HK_01006604_2.pdf
3. 2010_TA_HK_01006604_3.pdf
4. 2010_TA_HK_01006604_4.pdf
5. 2010_TA_HK_01006604_5.pdf
6. 2010_TA_HK_01006604_6.pdf
7. 2010_TA_HK_01006604_7.pdf

T Tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah untuk menggambarkan bentuk perjanjian pengadaan komponen (street lighting) untuk program pemeliharaan dan oprasional penerangan jalan dan sarana umum antara Suku Dinas Perindustrian dan Energi Kota Administrasi Jakarta Timur dengan PT. April Trimandiri berdasarkan Kitab Undang-undang Hukum Pidana serta bagaimana isi perjanjiannya apakah telah memenuhi syarat sah perjanjian. Penelitian dilakukan secara normatif. Pengolahan data secara kualitatif dan pengambilan kesimpulan secara deduktif. Hasil analisis dapat disimpulkan bahwa dalam pemilihan penyedia jasa berdasarkan Keputusan Presiden nomor 80 tahun 2003 tentang Pengadaan Barang/Jasa dengan metode pelelangan umum yang melalui bebrapa tahapan baik tahap pasca kualifikasi maupun tahap kualifikasi, maka dimenangkan PT. April Trimandiri sebagai pemenang. Setelah itu dibuat Surat Penunjukkan Penyedia Barang/Jasa (SPPBJ) nomor: 691/1.95.14 yang merupakan perjanjian bernama (nominaat) untuk melakukan pekerjaan khususnya perjanjian pemborongan diatur dalam Pasal 1601 huruf (b) KUH Perdata yaitu melakukan pekerjaan berupa lampu HPS 70 Watt dengan menerima upah yang telah ditentukan. Sebelum membuat perjanjian pengadaan lampu jalan telah memperhatikan asas-asas hukum perjanjian, sedangkan isi perjanjian tersebut telah memenuhi unsur-unsur dalam Pasal 1320 KUH Perdata.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?