DETAIL KOLEKSI

Pembesaran gingiva akibat keganasan pada tubuh (studi pustaka)


Oleh : Dea Safira Basori

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.632 DEA p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2013

Pembimbing 1 : drg. Jeti Erawti., Sp.Perio.

Subyek : Periodontics - Gingival enlargement

Kata Kunci : cancer, metastasis, gingival enlargement, leukemia

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2013_TA_KG_04009048_Halaman-Judul.pdf 10
2. 2013_TA_KG_04009048_Bab-1.pdf 2
3. 2013_TA_KG_04009048_Bab-2.pdf
4. 2013_TA_KG_04009048_Bab-3.pdf
5. 2013_TA_KG_04009048_Bab-4.pdf
6. 2013_TA_KG_04009048_Daftar-Pustaka.pdf 5
7. 2013_TA_KG_04009048_Lampiran.pdf

M Metastase sel kanker ke rongga mulut hanya terjadi sekitar 1% dan gingiva merupkan tempat yang paling sering dijumpai metastase ke jaringan lunak mulut. Adanya metastase menunjukkan bahwa terdapat tumor primer yang berkembang dibagian lain tubuh, kanker paru-paru merupakan tumor primer yang paling sering dijumpai pada metastase gingiva. Jalur paling umum dilewati sel kanker dan bermetastase adalah jalur peredaran darah.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?