DETAIL KOLEKSI

Perbandingan kompatibilitas gipsum tipe ii dan iv terhadap bahan cetak alginat dan silikon adisi

0.0


Oleh : Elysia Santini

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.695 ELY p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Octarina

Subyek : Dental materials

Kata Kunci : alginate, addition silicone, type II gypsum, type IV gypsum, gypsum compatibility.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_KG_040001400051_Halaman-judul.pdf 24
2. 2018_TA_KG_040001400051_Lembar-pengesahan.pdf 3
3. 2018_TA_KG_040001400051_Bab-1-Pendahuluan.pdf 6
4. 2018_TA_KG_040001400051_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf 124
5. 2018_TA_KG_040001400051_Bab-3-Kerangka-teori.pdf 12
6. 2018_TA_KG_040001400051_Bab-4-Metode-penelitian.pdf 70
7. 2018_TA_KG_040001400051_Bab-5-Hasil-penelitian.pdf 30
8. 2018_TA_KG_040001400051_Bab-6-Pembahasan.pdf 18
9. 2018_TA_KG_040001400051_Bab-7-Kesimpulan-dan-saran.pdf 6
10. 2018_TA_KG_040001400051_Daftar-pustaka.pdf 6
11. 2018_TA_KG_040001400051_Lampiran.pdf 102

L Latar Belakang: Keberhasilan suatu perawatan didukung oleh kompatibilitas gipsum terhadap bahan cetak. Namun, terdapat pertentangan diantara peneliti mengenai tipe gipsum yang paling baik untuk mengisi hasil cetakan alginat dan silikon adisi. Tujuan: Untuk melihat perbandingan kompatibilitas antara bahan cetak alginat dan silikon adisi, dengan gipsum tipe II dan IV. Metode: Sebanyak 40 sampel gipsum dibagi menjadi 4 kelompok, A: alginat diisi gipsum tipe II, B: alginat diisi gipsum tipe IV, C: silikon adisi diisi gipsum tipe II, dan D: silikon adisi diisi gipsum tipe IV. Pembuatan sampel dilakukan dengan mencetak stainless steel rulled block. Hasil cetakan kemudian diisi dengan gipsum tipe II atau IV. Sampel gipsum dilihat dengan mikroskop perbesaran 1Ox, kemudian dinilai kompatibilitasnya dengan skala skor 1 sampai 4 sesuai dengan standarisasi Morrow, dkk (1971). Basil: Perolehan skor terbanyak pada kelompok: A= skor 3 (50%), B = skor 3 (53,33%), C = skor 2 dan 3 (40%), D = skor 1 (63,33%).Perolehan skor dianalisa secara statistik menggunakan uji Kruskal-Wallis, Post­ Hoc Mann-Whitney. Kesimpulan: silikon adisi lebih kompatibel dengan produk gipsum dibanding alginat. Alginat lebih kompatibel dengan gipsum tipe II. Silikon adisi lebih kompatibel dengan gipsum tipe IV.

B Background: Gypsum compatibility dictates the success of treatments. However, there is a contradiction about the best type of gypsum to fill the alginate and addition silicone impression. Objective: To compare the compatibility of alginate and addition silicone with type II and IV gypsum. Methods: Forty gypsum samples were divided to 4 groups, A: alginate with type II gypsum, B: alginate with type IV gypsum, C: addition silicone with type II gypsum, and D: addition silicone with type IV gypsum. Samples were fabricated to impress a stainless steel ruled block. Then, the impression filled with type II or type IV gypsum. Each sample was examined under the microscope at lOx magnification, and the gypsum compatibility was assessed with scale 1 to 4 according to the standardization by Morrow et al. (1971). Result: The highest score at group: A= score 3 (50%), B = score 3 (53,33%), C = score 2 and 3 (40%), D = score 1 (63,33%). The data were analyzed using Kruskal-Wallis, Post-Hoc Mann-Whitney. Conclusion: Addition silicone is more compatible with gypsum product instead of alginate. Alginate is more compatible with type II gypsum. Addition silicone is more compatible with type IV gypsum.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?