DETAIL KOLEKSI

Pola gigit pada penganiayaan anak dan aspek hukumnya


Oleh : Riska Kusumahwati

Info Katalog

Nomor Panggil : 614.1 RIS p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2004

Pembimbing 1 : Djohansyah Lukman

Subyek : Dental jurisprudence

Kata Kunci : child abuse, bite mark, identification, tracing, penal code.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2004_TA_KG_04099205_Halaman-judul.pdf 36
2. 2004_TA_KG_04099205_Lembar-pengesahan.pdf 3
3. 2004_TA_KG_04099205_Bab-1-Pendahuluan.pdf 9
4. 2004_TA_KG_04099205_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf 63
5. 2004_TA_KG_04099205_Bab-3-Pembahasan.pdf 12
6. 2004_TA_KG_04099205_Bab-4-Kesimpulan-dan-saran.pdf 3
7. 2004_TA_KG_04099205_Daftar-pustaka.pdf 6

K Kasus penganiayaan anak merupakan suatu masalah sosial yang penting dengan dimensi dinamika masyarakat yang menyeluruh. Pola­ pola gigitan merupakan salah satu dari beberapa ekspresi yang tampak dari pelaku penganiayaan anak. Mengenali gambaran dari pola gigitan pada permukaan tubuh korban dengan analisa gigitan yang digunakan dalam mengidentifikasi Iuka dengan berbagai klasifikasi pola gigitan, yakni tracing dari pola gigitan dan ditumpang-tindih dengan tracing gigi tersangka yang berhubungan dengan kasus penganiayaan anak, sehingga penyidikan dan penelusuran kriminal terhadap tersangka dalam proses peradilan sesuai dengan aspek hukum.

C Child abuse cases are an important social problem with the dimension of totally society dynamics. Bite marks can be done one of visible expression of child abuse suspect. Recognizing bite mark appearance infected body victims with bite mark analysis used in identification of injury with many bite mark classification from tracing bite mark and superimposed with tracing of the teeth from the suspect involved in child abuse cases, so the investigation and crime scene of the suspect in course of penal code.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?