DETAIL KOLEKSI

Analisis pengaruh debt to equity ratio, return on asset, dan earning per shareterhadap underpricing saham initial public offering di Bursa Efek Indonesia tahun 2012 - 2016


Oleh : Muhammad Nurdin

Info Katalog

Nomor Panggil : 2018_TA_AK_023164527

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Aqamal Haq

Subyek : Management accounting;operational definition of variables and measurement of variables

Kata Kunci : debt to equity ratio (der), return on assets (roa), earning per share (eps), underpricing, stocks, i

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_AK_023164527_Halaman-judul.pdf
2. 2018_TA_AK_023164527_Bab-1.pdf 7
3. 2018_TA_AK_023164527_Bab-2.pdf
4. 2018_TA_AK_023164527_Bab-3.pdf
5. 2018_TA_AK_023164527_Bab-4.pdf
6. 2018_TA_AK_023164527_Bab-5.pdf
7. 2018_TA_AK_023164527_Daftar-pustaka.pdf
8. 2018_TA_AK_023164527_Lampiran.pdf

U Underpricing merupakan fenomena yang sering terjadi pada pasar modal. Underpricing adalah kondisi dimana harga saham pada waktu penawaran perdana (IPO) lebih rendah dibandingkan harga pada pasar sekunder. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Debt to Equity Ratio (DER), Return on Asset (ROA), dan Earning Per Share (EPS) sebagai variabel independen terhadap underpricing saham IPO sebagai variabel dependen, di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012 – 2016.Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling yaitu pemilihan sampel dengan kriteria tertentu, sehingga diperoleh sampel dalam penelitian ini sebanyak 72 perusahaan. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda dengan pengujian hipotesis menggunakan program SPSS 24 for Windows.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel DER, ROA, dan EPS secara signifikan berpengaruh terhadap underpiricing saham IPO, dengan arah hubungan negatif untuk variabel DER dan ROA, sedangkan arah hubungan positif untuk variabel EPS. Secara bersama-sama seluruh variabel yaitu DER, ROA, dan EPS berpengaruh terhadap underpricing saham IPO.

U Underpricing is a frequent phenomenon in the capital market. Underpricing is a condition in which the stock price at the time of initial public offering (IPO) is lower than the price in the secondary market. This study aims to determine the effect of Debt to Equity Ratio (DER), Return on Assets (ROA), and Earning Per Share (EPS) as independent variables to underpricing IPO shares as a dependent variable, in Indonesia Stock Exchange Year 2012 - 2016.Sampling using purposive sampling technique is the selection of samples with certain criteria, so that the samples obtained in this study as many as 72 companies. This study uses multiple linear regression analysis with hypothesis testing using SPSS 24 for Windows program.The results of this study indicate that DER, ROA, and EPS variables significantly influence the underpiricing of IPO shares, with the direction of negative relationship for DER and ROA variables, while the direction of positive relationship for EPS variables. Together all variables of DER, ROA, and EPS have an effect on underpricing of IPO shares.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?