DETAIL KOLEKSI

Dampak kadar flour yang berlebih terlebih terhadap pertumbuhan perkembangan gigi dan prinsip penanggulangannya (studi pustaka)

5.0


Oleh : Nina Fajrina

Info Katalog

Nomor Panggil : 616.07 NIN d

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2008

Pembimbing 1 : drg. Janti Sudiono, MDSc

Subyek : Dentistry - Anatomical pathology;Dentistry - Intrinsic factors

Kata Kunci : fluorosis, fluoride, bleaching.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2008_TA_KG_04004146_Halaman-Judul.pdf
2. 2008_TA_KG_04004146_Bab-1.pdf
3. 2008_TA_KG_04004146_Bab-2.pdf
4. 2008_TA_KG_04004146_Bab-3.pdf
5. 2008_TA_KG_04004146_Bab-4.pdf
6. 2008_TA_KG_04004146_Daftar-Pustaka.pdf

E Etiologi perubahan warna gigi dapat dibagi menjadi dua yaitu faktor ekstrinsik dan intrinsik. Faktor ekstrinsik adalah faktor yang berasal dari luar seperti makanan, minuman, dan tembakau. Faktor intrinsik merupakan faktor yang berasal dari dalam. Faktor intrinsik ini terbagi lagi menjadi dua yaitu pada waktu dentin dibentuk dan pada saat dentin sudah dibentuk. Salah satu contoh perubahan warna gigi karena faktor intrinsik pada saat dentin dibentuk yaitu fluorosis. Fluorosis adalah perubahan warna pada gigi yang disebabkan karena mengkonsumsi fluor yang berlebih. Konsentrasi fluor yang tinggi dapat menyebabkan perubahan metabolisme pada ameloblas, yang dapat menimbulkan kerusakan pada matriks dan ketidaksempurnaan kalsifikasi. Fluorosis yang ringan dapat dihilangkan dengan bleaching namun fluorosis yang berat atau opak tidak dapat dihilangkan dengan bleaching.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?