DETAIL KOLEKSI

Diseminasi hasil studi kebutuhan dan persebaran fasilitas sosial di Kota Tangerang


Oleh : Anita Sitawati, Dwiyanti Kusumadewi, Bayu Segara Siregar, Ariesta Dianti Petyasari, M. Faizal Djadid

Info Katalog

Kata Kunci : social facilities, social services, environmental sustainability, Tangerang

Subyek : Spatial - Public facilities

Penerbit : FALTL - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2015

Halaman : 17 p.


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2015_PKM_FALTL_Diseminasi-Hasil-Studi-Kebutuhan_Halaman-Judul.pdf
2. 2015_PKM_FALTL_Diseminasi-Hasil-Studi-Kebutuhan_Bab-1_Pendahuluan.pdf 1
3. 2015_PKM_FALTL_Diseminasi-Hasil-Studi-Kebutuhan_Bab-2_Tujuan.pdf 1
4. 2015_PKM_FALTL_Diseminasi-Hasil-Studi-Kebutuhan_Bab-3_Kebutuhan-dan-Persebaran.pdf
5. 2015_PKM_FALTL_Diseminasi-Hasil-Studi-Kebutuhan_Bab-4_Penutup.pdf
6. 2015_PKM_FALTL_Diseminasi-Hasil-Studi-Kebutuhan_Daftar-Pustaka.pdf 1

A Aspek sosial sangat mempengaruhi perkembangan suatu daerah, bagaimana karakter masyarakat setempat, mata pencaharian mayoritas penduduk setempat dan halhal yang menyangkut kehidupan sosial suatu daerah, apabila suatu perencanaan sesuai dengan keadaan sosial masyarakat setempat maka niscaya perencanaan tersebut dapat terwujud dengan baik, karena aspek sosial menjadi dasar sekaligus batasan dari suatu perencanaan. Seiring dengan pertumbuhan kota Tangerang yang meningkat, hal itu merupakan suatu tuntutan sekaligus jawaban dari perkembangan penduduk maupun kegiatan masyarakat perkotaan semakin sulit dikontrol sehingga sering menimbulkan persoalan-persoalan sosial terhadap kota Tangerang itu sendiri, seperti ketersediaan fasilitas sosial dan jangkauan pelayanan fasilitas sosial yang ada di Kota Tangerang. Dilihat dari gambaran sosial mata pencaharian, kita dapat merencanakan pengembangan kota tangerang yang menunjang keadaan sosial masyarakat setempat, dan tentu diperlukan studi dan analisis yang lebih mendalam mengenai hal tersebut. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mensosialisasikan kebutuhan dan persebaran fasilitas sosial di Kota Tangerang kepada aparat Kecamatan dan masyarakat agar dapat menjaga kelestarian lingkungan dan memahami pemanfaatkan ruang secara terencana. Dari beberapa fasilitas sosial yang ada di Kota Tangerang, Ketersediaan fasilitas pendidikan di Kota Tangerang masih belum mencukupi disbanding dengan fasilitas kesehatan dan fasilitas peribadatan yang sudah mencukupi.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?