DETAIL KOLEKSI

Pelaksanaan teknik walking bleach pada gigi yang mengalami perubahan warna pasca perawatan endodontik


Oleh : Prawira Setiadarma

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.634 2 PRA p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2013

Pembimbing 1 : Herry Sofiandy Halim

Pembimbing 2 : Elline

Subyek : Teeth - Bleaching;Endodontics

Kata Kunci : walking bleach, hydrogen peroxide, supcroxol, sodium perborate, after endodontik treatment

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2013_TA_KG_04009147_Halaman-judul.pdf 9
2. 2013_TA_KG_04009147_Lembar-pengesahan.pdf 2
3. 2013_TA_KG_04009147_Bab-1-Pendahuluan.pdf 3
4. 2013_TA_KG_04009147_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf 66
5. 2013_TA_KG_04009147_Bab-3-Pembahasan.pdf 12
6. 2013_TA_KG_04009147_Bab-4-Kesimpulan-dan-saran.pdf 3
7. 2013_TA_KG_04009147_Daftar-pustaka.pdf 6

P Perubahan warna dapat terjadi pada gigi pasca perawatan endodontik sehingga mengganggu penampilan estetik pasien. Salah satu perawatan restoratif dengan perubahan warna adalah dengan cara bleaching (pemutihan gigi). Teknik pcmutihan gigi intrakoronal yang mudah, relatif murah, nyaman, dan aman untuk mcmutihkan gigi yang telah dirawat endodontik adalah teknik walking bleach. Prosedur perawatan dilakukan dengan memasukkan campuran bahan sodium pcrborat dan hidrogen peroksida konsentrasi 30-35% (superoksol) ke dalam saluran akar gigi. Teknik walking bleach pada gigi yang sudah mengalami perubahan warna pasca perawatan endodontik merupakan perawatan yang dapat menjadi pilihan, dengan presentase keberhasilan pemutihan gigi rata-rata mendekati 100%.

D Discoloration may occur to the teeth post endodontic treatment so that it can spoil the esthetic appearance of the patient Restorative treatment of discoloration is by bleaching (tooth whitening). The advantages of tooth whitening using walking bleach technjque are easy, relative inexpensive, relieving, and safe. Walking bleach technique is using mixture of sodium perborate and hydrogen peroxide with concentration 30-35% (superoxol) into root canals. This technique is treatment of choice for post endodontic teeth with discoloration with the success rate almost 100%.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?