DETAIL KOLEKSI

Teknik Ekskavasi Stepwise dalam Preparasi Jaringan Karies (Studi Pustaka)


Oleh : Reynald Sebastian Irawan

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.634 2 IRA t

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2014

Pembimbing 1 : drg. Ade Prijanti Dwisaptarini, Sp.KG.

Subyek : Conservative Dentistry

Kata Kunci : stepwise excavation, partial caries removal, complete caries removal, lesi karies dalam

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2014_TA_KG_04010165_Halaman-Judul.pdf 10
2. 2014_TA_KG_04010165_Bab-1.pdf 4
3. 2014_TA_KG_04010165_Bab-2.pdf
4. 2014_TA_KG_04010165_Bab-3.pdf
5. 2014_TA_KG_04010165_Bab-4.pdf
6. 2014_TA_KG_04010165_Daftar-Pustaka.pdf 4

P Pada perawatan kasus lesi karies yang dalam, prinsip pembersihan jaringan karies secara komplit dengan membuang jaringan karies secara menyeluruh sering menimbulkan resiko terbukanya pulpa, sehingga menggangu vitalitas pulpa. Prosedur minimal invasif dengan teknik stepwise dan partial caries removal diperkenalkan dengan cara mengangkat jaringan infected dan menyisakan affected dentin, sehingga mengurangi resiko terbukanya pulpa. Menurut penelitian, keberhasilan teknik stepwise mencapai 93%. Tingkat kesuksesan ini dilihat dari sedikitnya kejadian pulpa yang terbuka, perbaikan konsistensi dentin menjadi lebih keras dan warna dentin lebih gelap yang menunjukkan penurunan jumlah serta virulensi kuman. Sementara itu, teknik partial caries removal juga memiliki tingkat keberhasilan yang tinggi, yaitu mencapai 98 %. Stepwise dan partial dapat dipilih sebagai alternatif teknik ekskavasi pada lesi karies dalam. Namun, kunjungan yang lebih banyak dan pertimbangan biaya sering menjadi hambatan dalam menuntaskan perawatan jaringan karies dengan teknik stepwise.

I In the treatment of deep caries lesions, the complete removal technique often lead to risk pulp exposure, thereby disrupting the pulp vitality. The procedure of minimally invasive technique with stepwise and partial caries removal introduced by lifting the infected issue, leaving affected dentin, thus reducing the risk of pulp exposure. According to the study, the success of the stepwise technique reached 93%. The success rate seen by least of pulp exposure, dentin consistency becomes harder and darker dentine color which indicates a decrease in the number and virulence of bacteria. Meanwhile, partial caries removal technique also has a high success rate, which reached 98%. Stepwise and partial can be chosen as an alternative technique of excavation on the caries lesion. However, more visits and cost considerations often become a bottleneck in order to finish the deep caries lesion treatment with stepwise technique.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?