DETAIL KOLEKSI

Faktor yang mempengaruhi penghindaran pajak dengan ukuran perusahaan sebagai pemoderasi.


Oleh : Devi Margaretha

Info Katalog

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2024

Pembimbing 1 : Harti Budi Yanti

Kata Kunci : Audit Committee, Company Size, Corporate Social Responsibility, Tax Avoidance, Transfer Pricing

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2024_SK_SAK_023002204033_Halaman-Judul.pdf 1
2. 2024_SK_SAK_023002204033_Surat-Pernyataan-Revisi-Terakhir.pdf 1
3. 2024_SK_SAK_023002204033_Surat-Hasil-Similaritas.pdf
4. 2024_SK_SAK_023002204033_Halaman-Pernyataan-Persetujuan-Publikasi-Tugas-Akhir-untuk-Kepentingan-Akademis.pdf
5. 2024_SK_SAK_023002204033_Lembar-Pengesahan.pdf 4
6. 2024_SK_SAK_023002204033_Pernyataan-Orisinalitas.pdf 1
7. 2024_SK_SAK_023002204033_Formulir-Persetujuan-Publikasi-Karya-Ilmiah.pdf 1
8. 2024_SK_SAK_023002204033_Bab-1.pdf
9. 2024_SK_SAK_023002204033_Bab-2.pdf 19
10. 2024_SK_SAK_023002204033_Bab-3.pdf 14
11. 2024_SK_SAK_023002204033_Bab-4.pdf 20
12. 2024_SK_SAK_023002204033_Bab-5.pdf 3
13. 2024_SK_SAK_023002204033_Daftar-Pustaka.pdf
14. 2024_SK_SAK_023002204033_Lampiran.pdf

P Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor yang mempengaruhi penghindaran pajak dengan ukuran perusahaan sebagai pemoderasi. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari website Bursa Efek Indonesia dan website resmi perusahaan terkait. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling dan teknik analisis data dengan regresi data panel menggunakan aplikasi Eviews 12. Penelitian ini menggunakan perusahaan sektor properti dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2021-2023 yang berjumlah 207 sampel. Hasil pengujian hipotesis yang dilakukan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa harga transfer berpengaruh positif terhadap penghindaran pajak, tanggung jawab sosial berpengaruh negatif terhadap penghindaran pajak, komite audit tidak berpengaruh negatif terhadap penghindaran pajak, ukuran perusahaan memoderasi secara positif pengaruh harga transfer dan tanggung jawab sosial terhadap penghindaran pajak, dan ukuran perusahaan tidak memoderasi secara positif pengaruh komite audit terhadap penghindaran pajak.

T This research aims to analyze the factors that influence tax avoidance with company size as a moderating. The data used is secondary data obtained from the Indonesian Stock Exchange website and the official websites of related companies. The sampling technique is purposive sampling and the data analysis technique is panel data regression using the Eviews 12 application. This research uses property and real estate sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2021-2023 period, totaling 207 samples.. The results of hypothesis testing carried out in this study show that transfer prices have a positive effect on tax avoidance, social responsibility has a negative effect on tax avoidance, audit committees do not have a negative effect on tax avoidance, company size positively moderates the effect of transfer pricing and corporate social responsibility on tax avoidance and company size does not positively moderate the influence of the audit committee on tax avoidance.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?