DETAIL KOLEKSI

Analisis struktur kepemilikan dan konsentrasi kepemilikan pada risiko kredit bank komersial yang terdaftar di BEI

4.5


Oleh : Evi Fahyanti

Info Katalog

Nomor Panggil : 022160017

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020

Pembimbing 1 : Farah Margaretha

Subyek : Bank and banking;Finance - Management

Kata Kunci : ownership structure, ownership concentration, CEO compensation, gross domestics product rate, inflat

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_TA_MJ_022160017_Halaman-Judul.pdf
2. 2020_TA_MJ_022160017_Bab-1.pdf 6
3. 2020_TA_MJ_022160017_Bab-2.pdf 21
4. 2020_TA_MJ_022160017_Bab-3.pdf
5. 2020_TA_MJ_022160017_Bab-4.pdf
6. 2020_TA_MJ_022160017_Bab-5.pdf
7. 2020_TA_MJ_022160017_Daftar-Pustaka.pdf
8. 2020_TA_MJ_022160017_Lampiran.pdf 18

P Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh struktur kepemilikan bank pemerintah, struktur kepemilikan bank swasta, konsentrasi kepemilikan, kompensasi direksi, tingkat produk domestik bruto, tingkat inflasi, tingkat pengangguran, rasio leverage dan ukuran terhadap risiko kredit. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan yang bergerak di bidang perbankan komersial dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014-2018. Jumlah sampel yang digunakan pada penelitian ini berjumlah 33 perusahaan perbankan komersial dengan menggunakan purposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa konsentrasi kepemilikan, tingkat pertumbuhan bruto, tingkat pengangguran berpengaruh negatif signifikan terhadap risiko kredit. Ukuran bank dan tingkat leverage berpengaruh positif signifikan terhadap risiko kredit. Variabel struktur kepemilikan bank, kompensasi direksi dan inflasi ditemukan tidak memiliki pengaruh terhadap risiko kredit. Perusahaan perbankan diharapkan menurunkan konsentrasi kepemilikan, meminimalkan ukuran bank dan leverage yang dimiliki perusahaan untuk menurunkan risiko kredit pada bank.

T This study aims to analyze the effect of the ownership structure of government, ownership structure of private banks, concentration of ownership, compensation of directors, level of gross domestic product, inflation rate, unemployment rate, leverage ratio and size to credit risk. The sample used in this study was a company engaged in commercial banking and was listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) for the 2014-2018 period. The number of samples used in this study amounted to 33 commercial banking companies using purposive sampling. The results of this study indicate that ownership consentration, gross domestic product rate and uneployed rate have a significant negative effect on credit risk and unemployed rate has a significant negative effect on credit risk . While bank size and leverage ratio has a positive effect on credit risk. The variables ownership structure , and inflation rate were found to have no influence on credit risk. Banking companies are expected to reduce ownership concentration, minimizing bank size and leverage ratio owned by companies to reduce credit risk in banks.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?