Kajian keefektifan poster digital tentang menjaga kebersihan lingkungan untuk generasi zstudi kasus: greenpeace indonesia dan kementrian lingkungan hidup dan kehutanan
K Kebersihan lingkungan sangat dipengaruhi dengan prilaku dari masyarakatnya, terutama generasi z yang sekarang masuk menjadi bagian dari masyarakat yang dapat mengambil Tindakan dan juga memengaruhi dan memerangi kebersihan lingkungan. Media poster digital adalah salah satu media yang diminati oleh generasi z untuk mendapatkan informasi tentang cara menjaga kebersihan lingkungan. Tetapi banyak poster digital cara menjaga kebersihan lingkungan yang ditujukan untuk generasi z tetapi generasi z itu sendiri tidak minat dan tidak suka untuk membacanya maka karena itu, Kajian ini untuk mencari tahu poster digital mana yang disukai untuk genrasi z tentang kampanye cara menjaga kebersihan lingkungan dan juga Poster Digital seperti apa yang efektif untuk generasi z. Keefektifan kampanye cara menjaga kebersihan lingkungan untuk generasi z ini ditujukan untuk membuat poster digital cara menjaga kebersihan lingkungan menjadi lebih menarik atensi generasi z untuk membacanya, dengan dibantu teori AIDA yang membawa cara pandang untuk mencari Attention (atensi), Interest (ketertarikan), Desire (keinginan), dan Action (Tindakan) dan menganalisis keefektifan bagi generasi z untuk para pembuat poster digital yang membahas tentang kebersihan lingkungan. Dari banyaknya pembuat poster digital tentang cara menjaga kebersihan lingkugan ada dua lembaga yang menjadi bahan perbandingan yaitu Greenpeace Indonesia dan juga Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah generasi z masih menyukai membaca poster digital tetapi poster digital yang lebih disukai untuk genrasi z adalah poster digital yang dibuat oleh Greenpeace Indonesia dan Poster Digital yang efektif untuk generasi z adalah yang mengikuti ketertarikan generasi z kepada sebuah karya visual digital.
E Environmental cleanliness is greatly influenced by the behavior of its community, particularly Generation Z, who are now a part of society capable of taking action and influencing environmental cleanliness. Digital posters are one of the media preferred by Generation Z to obtain information on how to maintain environmental cleanliness. However, many digital posters aimed at educating Generation Z on this topic do not capture their interest and are often ignored. Therefore, this study aims to identify which digital posters are favored by Generation Z regarding environmental cleanliness campaigns and to determine what kind of digital posters are effective for this demographic.The effectiveness of these campaigns is intended to make digital posters on environmental cleanliness more attractive to Generation Z, leveraging the AIDA (Attention, Interest, Desire, Action) theory to analyze and understand what captures their attention, interest, desire, and drives them to take action. This study examines digital posters from two organizations: Greenpeace Indonesia and the Ministry of Environment and Forestry.The conclusion of this research is that Generation Z still enjoys reading digital posters, but they prefer those created by Greenpeace Indonesia. The most effective digital posters for Generation Z are those that align with their interest in digital visual works.