DETAIL KOLEKSI

Hubungan kualitas tidur dengan tension type headache pada perawat di Rumah Sakit X

0.0


Oleh : Dhila Dhalia Ulfah

Info Katalog

Nomor Panggil : S 753

Penerbit : FK - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2016

Pembimbing 1 : Riani Indiyarti

Subyek : Tension - Type headache;Sleep apnea syndromes

Kata Kunci : sleep quality, tension type headache, nurse

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2016_TA_SKD_03012074_Halaman-judul.pdf
2. 2016_TA_SKD_03012074_Pengesahan.pdf
3. 2016_TA_SKD_03012074_Bab-1_Pendahuluan.pdf 3
4. 2016_TA_SKD_03012074_Bab-2_Tinjauan-literatur.pdf
5. 2016_TA_SKD_03012074_Bab-3_Kerangka-konsep.pdf
6. 2016_TA_SKD_03012074_Bab-4_Metode.pdf
7. 2016_TA_SKD_03012074_Bab-5_Hasil.pdf
8. 2016_TA_SKD_03012074_Bab-6_Pembahasan.pdf
9. 2016_TA_SKD_03012074_Bab-7_Kesimpulan.pdf
10. 2016_TA_SKD_03012074_Daftar-pustaka.pdf 4
11. 2016_TA_SKD_03012074_Lampiran.pdf

T Tension type headache (TTH) merupakan jenis nyeri kepala yang paling banyak. Banyak faktor pemicu TTH yang terbanyak yaitu kualitas tidur yang buruk (51,9%). Persepsi kualitas tidur dipengaruhi oleh berbagai faktor salah satunya shift kerja yang dilakukan pada banyak pekerjaan termasuk perawat di RSUD Ciereng-Subang yang biasanya terbagi menjadi shift pagi, siang dan malam. Masih sedikitnya penelitian mengenai hubungan kualitas tidur buruk yang dapat memicu TTH menarik minat peneliti untuk melakukan penelitian dengan judul “Hubungan kualitas tidur dengan tension type headache pada perawat dirumah sakit X”.Tujuan penelitian : Mengetahui angka kejadian perawat RSUD Ciereng yang mengalami kualitas tidur yang buruk, tension type headache (TTH) dan yang memiliki keduanya. Selain itu, untuk mengetahui adanya hubungan antara kualitas tidur yang buruk dengan TTH.Metode : Menggunakan metode observasional bersifat analitik kemudian dianalisis korelasi dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Kualitas tidur diukur dengan menggunakan kuesioner Pittsburgh Sleep Quality Index ( PSQI ) sedangkan tension type headache diukur dengan menggunakan kuesioner yang berdasar pada International Classification of Headache Disorders (ICHD) III.Hasil : Setelah dilakukan penelitian dan analisis data, diperoleh data: persentase perawat dengan kualitas tidur yang buruk dan memiliki tension type headache sebanyak 42 orang (50,6%). Sedangkan perawat yang memiliki kualitas tidur yang baik dan memiliki tension type headache sebanyak 10 orang (25%) yang dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara kualitas tidur dan tension type headache (p=0.01).Kesimpulan : Terdapat hubungan antara kualitas tidur dan tension type headache (p=0.01)dimana perawat dengan kualitas tidur buruk memiliki kecenderungan 3.07 kali mengalami tension type headache dibanding yang memiliki kualitas tidur yang baik.

T Tension type headache ( TTH ) is a type of headache that is most commonly found among the other symptoms of headache in patiens. Many factors could trigger TTH the most of it was poor sleep quality (51.9 %) . One of the things that could affect sleep quality was shift work was required by many occupations, including being nurse in hospitals Ciereng - Subang are usually divided into three times which were morning shift , afternoon and night shift . A small number of research of researches about "Correlation between Sleep Quality and Tension type Headache among Hospital Nursing Staff " attracted the researches to perform this research.Objective : To know incidences of nurses in Ciereng hospital who experience poor quality sleep , tension type headache and both . In addition , this study aims to determine the correlation between poor sleep quality with tension type headache .Methods : This study used observational analytic method then performed correlation analysis using cross sectional approach. Sleep quality was measured using a questionnaire Pittsburgh Sleep Quality Index ( PSQI ) , and tension type headache was measured using a questionnaire based on the International Classification of Headache Disorders ( ICHD ) III .Results : analysis of data showed : 50,6% nurses experienced tension type headache and poor sleep quality while the others 25% nurses who had tension type headache and good sleep quality.Conclusions : There is significance correlation between sleep quality with tension type headache ( p = 0.01). Nurses who had poor sleep quality had a tendency to 3.07 times to experience tension type headache than those with good sleep quality.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?