DETAIL KOLEKSI

Pengaruh kepercayaan konsumen terhadap produk kosmetik lokal dilihat dari niat pembelian kembali dan positive wom intention


Oleh : Thrissya Arprilia Riski

Info Katalog

Nomor Panggil : 022001706001

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2022

Pembimbing 1 : Dyah Astarini

Subyek : Market surveys;Repurchase agreements

Kata Kunci : brand trust, repurchase intention, positive WOM intention.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2022_TA_SMJ_022001706001_Halaman-Judul.pdf 11
2. 2022_TA_SMJ_022001706001_Lembar-Pengesahan.pdf 6
3. 2022_TA_SMJ_022001706001_Bab-1-Pendahuluan.pdf 7
4. 2022_TA_SMJ_022001706001_Bab-2-Tinjauan-Pustaka.pdf 16
5. 2022_TA_SMJ_022001706001_Bab-3-Metode-Penelitian.pdf 15
6. 2022_TA_SMJ_022001706001_Bab-4-Analisis-dan-Pembahasan.pdf 13
7. 2022_TA_SMJ_022001706001_Bab-5-Kesimpulan.pdf 3
8. 2022_TA_SMJ_022001706001_Daftar-Pustaka.pdf 3
9. 2022_TA_SMJ_022001706001_Lampiran.pdf 20

T Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepercayaan konsumen terhadap produk kosmetik lokal dilihat dari niat pembelian Kembali dan positive WoM intention. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada 140 responden dengan menyebarkan kuesioner secara online menggunakan google forms. Teknik pengambilan sampel dengan purposive sampling. Analisis (SEM) dengan menggunakan program AMOS dan SmartPLS (SPSS). Hasil pada penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh positif pada brand trust terhadap positive wom intention, terdapat pengaruh positif pada positive wom intention terhadap repurchase intention, terdapat pengaruh positif pada brand trust terhadap repurchase intetion.

T The purpose of this research was to find out the effect of consumer trust on local cosmetic products seen from repurchase intentions and positive WOM intentions. Data was collected by distributing questionnaires to 140 respondents by distributing online questionnaires using Google Forms. The sample taken by using purposive sampling. Analysis (SEM) using AMOS and SmartPLS (SPSS) programs. The results of this study indicate that there is a positive influence on brand trust on repurchase intentions, there is a positive influence on repurchase intentions on positive wom intention, there is a positive influence on brand trust on positive wom intention.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?