DETAIL KOLEKSI

Pengenalan dan karakterisasi material


Oleh : Rianti Dewi Sulamet-Ariobimo, Daisman P.B. Aji, Dody Prayitno, M. Sjahrul Annas, Tono Sukarnoto, Triyono [et.al.]

Info Katalog

Kata Kunci : materials, properties, production, maintenance

Subyek : Mterials

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_PKM_STM_Pengenalan-dan-Karakterisasi-Materian_Halaman-Judul.pdf
2. 2020_PKM_STM_Pengenalan-dan-Karakterisasi-Materian_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2020_PKM_STM_Pengenalan-dan-Karakterisasi-Materian_Bab-1_Pendahuluan.pdf
4. 2020_PKM_STM_Pengenalan-dan-Karakterisasi-Materian_Bab-2_Pelaksanaan-Kegiatan.pdf
5. 2020_PKM_STM_Pengenalan-dan-Karakterisasi-Materian_Bab-3_Hasil-dan-Luaran-yang-dicapai.pdf
6. 2020_PKM_STM_Pengenalan-dan-Karakterisasi-Materian_Bab-4_Kesimpulan-dan-Rekomendasi.pdf
7. 2020_PKM_STM_Pengenalan-dan-Karakterisasi-Materian_Daftar-Pustaka.pdf
8. 2020_PKM_STM_Pengenalan-dan-Karakterisasi-Materian_Lampiran.pdf

S Setiap benda yang digunakan oleh manusia sebagai alat bantu terbuat dari material. Material sendiri sangat beragam jenisnya dan mempunyai sifatnya masing-masing. Proses pembuatan dan penangan atau perawatan material yang salah akan menyebabkan terganggunya sifat yang dimiliki oleh material tersebut, bahkan dapat memperpendek usia material tersebut sampai membahayakan penggunanya. Sementara pengetahuan masyarakat tentang material juga sangat umum dan minim. Hal ini dapat dilihat antara lain dengan penyebutan besi beton untuk logam baja yang digunakan pada proses pengecoran di konstruksi bangunan dan juga pengecetan yang dilakukan terhadap pengaman jalan tol yang terbuat dari galvanized steel. Lebih disayangkan lagi ketidaktahuan tentang material juga dialami oleh masyarakat industri. Pemilihan material pengganti yang salah atau proses produksi yang tidak sesuai menyebabkan komponen atau alat yang dibuat tidak dapat menyaingi komponen aslinya. Sehingga pemilihan-pemilihan komponen alternatif bukan membantu mengurangi biaya melainkan justru menambah biaya dan waktu proses. Edukasi perlu diberikan kepada masyarakat khususnya masyarakat industri agar proses pembuatan dan perawatan terhadap suatu alat atau komponen juga memperhatikan material yang digunakan. Selanjutnya agar alat dan komponen yang dibuat secara local mempunyai sifat dan usia pakai yang paling tidak sama dengan komponen aslinya, sehingga komponen lokal tersbut laku ketika masuk dalam pasaran. Luaran dari kegiatan bimbingan kepada masyarakat industri ini adalah makalah pada Jurnal pengabdian kepada masyarakat dan hak cipta untuk poster atau bahan presentasi dari presenter.

E Every object used by humans as a tool is made of material. The material itself is very diverse in types and has their respective properties. The process of making and handling or treating the wrong material will cause disruption of the properties possessed by the material, and even can shorten the life of the material to endanger its users. While public knowledge about the material is also very general and minimal. This can be seen among other things by mentioning concrete steel for steel used in the casting process in building construction and also painting made on the safety of toll roads made of galvanized steel. Even more unfortunate ignorance about the material is also experienced by the industrial community. Selection of the wrong replacement material or an inappropriate production process causes the components or devices that are made to be unable to compete with the original components. So that the selection of alternative components does not help reduce costs but rather increase costs and processing time. Education needs to be given to the community, especially the industrial community so that the process of making and maintaining a device or component also takes into account the material used. Furthermore, so that tools and components that are made locally have the characteristics and age of use that are at least the same as the original components, so that local components are sold when entering the market. The output of the guidance activities to the industrial community is a paper in the Journal of community service and copyright for posters or presentation material from presenters.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?