DETAIL KOLEKSI

Hubungan antara faktor kelahiran prematur dan Berat Badan Lahir Rendah (BBLR) terhadap Early Childhood Caries (ECC) (Scoping Review)


Oleh : Febby Putri Maharani

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.645 FEB h

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2024

Pembimbing 1 : Loes D. Sjahruddin

Pembimbing 2 : Tri Putriany Agustin

Subyek : Pedodontics

Kata Kunci : early childhood caries, preterm birth, low birth weight.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2024_TA_SKG_040002000030_Halaman-Judul.pdf 12
2. 2024_TA_SKG_040002000030_Lembar-Pengesahan.pdf 5
3. 2024_TA_SKG_040002000030_Bab-1-Pendahuluan.pdf 4
4. 2024_TA_SKG_040002000030_Bab-2-Tinjauan-Pustaka.pdf 16
5. 2024_TA_SKG_040002000030_Bab-3-Kerangka-Teori.pdf 3
6. 2024_TA_SKG_040002000030_Bab-4-Metode-Penelitian.pdf 4
7. 2024_TA_SKG_040002000030_Bab-5-Hasil-Penelitian.pdf 6
8. 2024_TA_SKG_040002000030_Bab-6-Pembahasan.pdf 7
9. 2024_TA_SKG_040002000030_Bab-7-Kesimpulan-dan-Saran.pdf
10. 2024_TA_SKG_040002000030_Daftar-Pustaka.pdf 9
11. 2024_TA_SKG_040002000030_Lampiran.pdf

K Kelahiran prematur dan berat badan lahir rendah (BBLR)merupakan kondisi yang dapat mempengaruhi kesehatan gigi anak. Hubunganantara faktor kelahiran prematur dan BBLR dengan risiko Early Childhood Caries(ECC) perlu dipahami untuk mengindentifikasi faktor risiko yang dapatmemperburuk kesehatan gigi anak pada tahap awal perkembangannya. Tujuan:Untuk mengetahui hubungan antara faktor kelahiran prematur dan berat badan lahirrendah (BBLR) terhadap risiko Early Childhood Caries (ECC). Metode: Penelitianmenggunakan desain studi observational dengan metode tinjauan pustaka ilmiahmelalui scoping review sesuai dengan pedoman PRISMA pada database PubMeddan Google Scholar. Hasil: Pencarian awal didapatkan sebanyak 2.142 jurnal,setelah dilakukan eksklusi sesuai dengan kriteria inklusi, diidentifikasi sebanyak 6jurnal yang memenuhi kriteria kelayakan dan disertakan dalam penelitian ini.Kesimpulan: Kelahiran prematur dan BBLR berpotensi meningkatkan risiko ECCpada anak-anak. Pemahaman ini dapat menjadi dasar untuk upaya pencegahankaries gigi pada anak-anak yang memiliki riwayat kelahiran prematur atau BBLRmelalui intervensi kesehatan gigi dan perawatan yang tepat.

P Premature birth and low birth weight (LBW) are conditions that canimpact the dental health of children. Understanding the relationship betweenpremature birth LBW factors with the risk of Early Childhood Caries (ECC) iscrucial for identifying risk factors that may worsen children’s dental health in theearly stages of development. Aim: To investigate the relationship betweenpremature birth and low birth weight (LBW) factors with the risk of EarlyChildhood Caries (ECC). Methods: This study utilized an observational studydesign with a scoping review method following PRISMA guidelines on PubMed andGoogle Scholar databases. Results: An initial search yielded a total of 2.142journals, and after exclusions based on inclusion criteria, 6 journals were identifiedas meeting the eligibility criteria and included in this study. Conclusion: Prematurebirth and LBW have the potential to increase the risk of ECC in children. Thisunderstanding can serve as a foundation for preventive efforts against dental cariesin children with a history of premature birth or LBW through appropriate dentalhealth interventions and care.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?