DETAIL KOLEKSI

Tinjauan yuridis mengenai tindak pidana penggelapan dalam keluarga ( studi putusan Pengadilan Negeri Tanjungpinang Nomor 172/PID.B/2017/PN Tpg )


Oleh : Aryasa Raditya Saptawan

Info Katalog

Nomor Panggil : 2018/II/179

Penerbit : FH - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Setiyono

Subyek : Criminal law;Embezzlement

Kata Kunci : criminal law, crime, embezzlement in the family

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_HK_01010049_Halaman-Judul.pdf 8
2. 2018_TA_HK_01010049_Lembar-Pengesahan.pdf 4
3. 2018_TA_HK_01010049_Bab-1_Pendahuluan.pdf 11
4. 2018_TA_HK_01010049_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf 29
5. 2018_TA_HK_01010049_Bab-3_Metode-Penelitian.pdf 38
6. 2018_TA_HK_01010049_Bab-4_Pembahasan.pdf 13
7. 2018_TA_HK_01010049_Bab-5_Penutup.pdf 2
8. 2018_TA_HK_01010049_Daftar-Pustaka.pdf 1
9. 2018_TA_HK_01010049_Lampiran.pdf 79

P Penulis merasa tertarik untuk mengambil kasus ini sebagai bahan skripsi dikarenakan penulis merasa adanya kejanggalan didalam kasus ini. Menurut pertimbangan hakim, perbuatan Terdakwa memenuhi unsur-unsur Pasal 372 KUHP Juncto Pasal 376 KUHP Juncto Pasal 367 Ayat (2) KUHP. Tetapi berdasarkan fakta-fakta persidangan, menurut analisa penulis, perbuatan Terdakwa tidak memenuhi unsur-unsur yang ada di Pasal-Pasal tersebut. Pokok permasalahan dalam skripsi ini adalah apakah perbuatan pelaku memenuhi unsur-unsur delik dalam Ketentuan Pasal 372 KUHP Juncto Ketentuan Pasal 376 KUHP Juncto Ketentuan Pasal 367 Ayat (2) KUHP? Dan Apakah pemidanaan yang diberikan oleh Majelis Hakim dalam perkara ini sudah sesuai?. Metode penelitian data sekunder, sifat penelitian deskriptif-analisis, dengan menggunakan alanisa deduktif, dan data diolah dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Analisa pokok permasalahan pertama adalah apakah perbuatan terdakwa memenuhi unsur pidana pada Pasal 372 KUHP Jo. Pasal 376 KUHP Jo. Pasal 367 KUHP mengenai penggelapan dalam keluarga dan pokok permasalahan yang kedua adalah apakah pemidanaan yang diberikan oleh Majelis Hakim dalam perkara ini sudah sesuai

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?