DETAIL KOLEKSI

Analisis perbandingan efisiensi pemotongan menggunakan air-turbine dental handpiece dengan electric dental handpiece pada porcelain


Oleh : Sisilya Eva Beruatwarin

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.634 2 SIS a

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2016

Pembimbing 1 : drg.H.M.Bernard O. Iskandar,Sp.KG

Pembimbing 2 : drg.Selviana Wulansari, Sp.KG

Subyek : Dentistry - Materials

Kata Kunci : air-turbine dental handpiece, electric dental handpiece, porcelain

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2016_TA_KG_04012173_Halaman-Judul.pdf
2. 2016_TA_KG_04012173_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2016_TA_KG_04012173_Bab-1-Pendahuluan.pdf
4. 2016_TA_KG_04012173_Bab-2-Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2016_TA_KG_04012173_Bab-3-Kerangka-Teori.pdf
6. 2016_TA_KG_04012173_Bab-4-Metode-Penelitian.pdf
7. 2016_TA_KG_04012173_Bab-5-Hasil-Penelitian.pdf
8. 2016_TA_KG_04012173_Bab-6-Pembahasan.pdf
9. 2016_TA_KG_04012173_Bab-7-Kesimpulan-dan-Saran.pdf
10. 2016_TA_KG_04012173_Daftar-Pustaka.pdf
11. 2016_TA_KG_04012173_Lampiran.pdf

L Latar belakang: Kebanyakan dokter gigi dihadapkan pada kebingungan pemilihan alat handpiece dengan efisiensi pemotongan yang lebih baik selama restorasi-restorasi gigi, diantara electric dental handpiece dan air-turbine dental handpiece. Hingga saat ini, studi-studi telah menunjukkan bukti beragam terkait dengan efisiensi pemotongan diantara kedua handpiece tersebut. Metode: Penelitian yang dilakukan ini merupakan penelitian eksperimental laboratorium dan dilakukan pemotongan pada sepuluh data sampel penelitian yaitu sepuluh material porcelain, dengan pengelompokan lima porcelain menggunakan electric dental handpiece, sedangkan lima porcelain sisanya menggunakan air-turbine dental handpiece. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji Mann-Whitney. Hasil: Setelah penggunaan sampel pada sepuluh data sampel penelitian, melalui tahap uji normalitas diketahui bahwa data penelitian tidak berdistribusi normal dan konsekwensinya uji Mann-Whitney digunakan untuk menguji hipotesis penelitian. Hasil uji Mann-Whitney dalam penelitian ini telah menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan efisiensi pemotongan antara menggunakan electric dental handpiece dengan air-turbine handpiece terhadap material porcelain. Kesimpulan: Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa tidak terdapat perbedaan efisiensi pemotongan antara menggunakan electric dental handpiece dengan air-turbine dental handpiece dengan menggunakan material porcelain.

B Background: The most of dentistry dealt with frantically selection of handpiece instruments to take better cutting efficiency for dental restorations, between electric dental handpiece and air-turbine dental handpiece. Methods: The research method is experimental laboratory typed and it was done to cut off ten research sample are ten material porcelain through grouping five material porcelain used electric dental handpiece and remaining using air-turbine dental handpiece. Results: After using sample data for ten research samples, through normality test is known that the research sample data has no normal distribution and as a consequence, Mann-Whitney test is used to test the research hypothesis. The result of Mann-Whitney test in this research has shown that there is no difference of cutting efficiency between electric dental handpiece with air-turbine dental handpiece at the material porcelain. Conclusion: The research result concluded that there is no difference of cutting efficiency between electric dental handpiece with air-turbine dental handpiece at the material porcelain.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?