DETAIL KOLEKSI

Pengisian saluran akar dengan teknik continuous wave untuk mengisi seluruh sistem saluran akar


Oleh : Fenny Suryani

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.634 2 FEN p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2005

Pembimbing 1 : Yanti L. Siswadi

Subyek : Dentistry - Conservative dentistry

Kata Kunci : root canal system, lateral compaction of gutta-percha, warm vertical gutta-percha technique.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2005_TA_KG_04002072_Halaman-judul.pdf 7
2. 2005_TA_KG_04002072_Lembar-pengesahan.pdf 1
3. 2005_TA_KG_04002072_Bab-1-Pendahuluan.pdf 3
4. 2005_TA_KG_04002072_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf 20
5. 2005_TA_KG_04002072_Bab-3-Pembahasan.pdf 5
6. 2005_TA_KG_04002072_Bab-4-Kesimpulan-dan-saran.pdf 2
7. 2005_TA_KG_04002072_Daftar-pustaka.pdf 3

S alah satu faktor yang mempengaruhi keberhasilan perawatan endodontik adalah pengisian seluruh sistem saluran akar untuk menghindari terjadinya kontaminasi bakteri dan produknya baik dan dari jaringan periradikular. Kombinasi siler dan guta perca digunakan sebagai bahan pengisi saluran akar yang padat. Teknik kompaksi lateral merupakan teknik pengisian saluran akar yang paling populer, baik dalam praktek dokter gigi maupun pada proses belajar di institusi. Kekurangan yang utama dari teknik kompaksi lateral adalah pada teknik ini guta perca tidak dilunakkan, sehingga sulit beradaptasi dengan dinding saluran akar, terutama pada ketidakteraturan bentuk anatomis saluran akar. Teknik lain yang dikembangkan untuk mengatasi kekurangan dari teknik kompaksi lateral adalah teknik kompaksi vertikal. Pada teknik ini, guta perca yang dilunakkan dapat beradaptasi dengan kerumitan bentuk anatomis saluran akar, sehingga didapatkan hasil pengisian saluran akar yang lebih baik. Salah satu modifikasi dari teknik kompaksi vertikal adalah teknik continuous wave. Dengan menggunakan master gutta percha dan alat penghantar panas, System B, saluran akar akan diisi guta perca dan siler di bawah tekanan plugger yang dipanaskan. Teknik ini sangat efektif untuk menghasilkan kerapatan apikal dalam mengisi saluran akar lateral.

S ealing root ranal system to preclude the leakage of residual bacteria and their byproduct into the periradicular area is believed to be one of the critical elements for success in root canal therapy. In conjuction with sealer cements, gutta-percha has successfully been used as a solid core root filling material. Lateral compaction of gutta-percha has proven to be a popular and clinically effective obturation technique and is taught in most dental school. A major drawback of the lateral compaction is the inability of the cold gutta-percha cones to adapt to the canal walls, especially in the presence of canal irregularities. Another obturation technique developed to overcome the shortcoming of lateral compaction is the warm vertical gutta-percha technique. Warm gutta-percha can adapt more effectively to canal irregularities, providing a better obturation result. One version of this approach is the continuous wave technique of root canal obturation. Using a single master cone and a heat source, System B, the root canal is obturated by the softened gutta-percha and sealer under pressure from the heated plugger. This technique effectively provides an adequate apical seal in addition to obturating lateral canals.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?