DETAIL KOLEKSI

Tren eco-fashion dengan kain Tenun gedog Tuban dalam fashion fotografi campaign


Oleh : Nina Firdaus

Info Katalog

Nomor Panggil : 001/FOT/2021

Penerbit : FSRD - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2021

Pembimbing 1 : Pongky Adhi Purnama

Pembimbing 2 : Ratih Candrastuti

Subyek : Fashion photography - Exhibitions

Kata Kunci : Eco-fashion

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2021_TA_SFG_092001700002_Halaman-Judul.pdf 14
2. 2021_TA_SFG_092001700002_Pengesahan.pdf 5
3. 2021_TA_SFG_092001700002_Bab-1_Pendahuluan.pdf 10
4. 2021_TA_SFG_092001700002_Bab-2_Tinjauan-data-dan-landasan-teori.pdf
5. 2021_TA_SFG_092001700002_Bab-3_Proses-berkarya.pdf
6. 2021_TA_SFG_092001700002_Bab-4_Deskripsi-karya.pdf
7. 2021_TA_SFG_092001700002_Bab-5_Kesimpulan-dan-saran.pdf
8. 2021_TA_SFG_092001700002_Daftar-pustaka.pdf
9. 2021_TA_SFG_092001700002_Lampiran.pdf

S aat ini tren eco-friendly di kalangan masyarakat Indonesia sedang banyak diminati, eco- fashion adalah salah satu contoh penerapan dari tren eco-friendly untuk menjaga lingkungan dengan cara mengurangi limbah tekstil. Namun, belum banyak masyrakat yang mengetahui tentang tren eco-fashion. Dalam penelitian ini penulis akan membuat karya foto fashion campaign dengan konsep Ayu Lan Praseja dengan kain tenun gedog Tuban. Ayu Lan Praseja diambil dari bahasa Jawa yang memiliki arti cantik dan sederhana, konsep ini menceritakan tentang sifat dan perilaku masyarakat jawa yang terinspirasi dari filosofi Jawa yaitu "nrima ing pandum". Tujuan dari penelitian ini adalah membuat Fotografi Fashion Campaign yang dapat menyampaikan pesan yang ingin penulis sampaikan yaitu mengenai Ayu Lan Praseja dengan proses pemotretan yang dilakukan di alam terbuka menggunakan available light agar foto terlihat natural dan alami. Metode yang digunakan adalah studi pustaka, observasi dan wawancara dengan perancang busana yang dapat membantu dalam proses berkarya. Hasil penelitian dari karya tugas akhir ini adalah sebuah karya fotografi fashion campaign yang berkonsep Ayu Lan Praseja menggukana kain tenun gedog Tuban di alam terbuka dengan teknis pengambilan foto yang baik dan hasil akhir foto yang menyampaikan sebuah pesan.

C urrently, the eco-friendly trend among the Indonesian people is in great demand, and eco- fashion is one example of the application of eco-friendly trends to protect the environment by reducing textile waste. However, not many people know about the eco-fashion trends. In this study, the author will create a fashion campaign photo with the concept of ayu lan praseja with Tuban gedog woven fabric. Ayu lan praseja originated from the Javanese language meaning beautiful and modest. This concept refers to the nature and behaviour of Javanese people inspired by the Javanese philosophy of nrima ing pandum. The purpose of this research is to create a photography fashion campaign that can convey the author's message about ayu lan praseja with the shooting process carried out in the open using available light so that the photos look natural. The method used is literature study, observation, and interviews with fashion designers who can assist in the work process. The research result of this final project is a fashion campaign photography work with the concept of ayu lan praseja using Tuban gedog woven fabric in the open with good photo-taking techniques, and the final photo conveys a message.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?