DETAIL KOLEKSI

Pengembangan semi otomatisasi proses press pada penyambungan antara neck dan finger guitar dengan menggunakan pneumatice system


Oleh : Vitto Shoba Rizcher

Info Katalog

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020

Pembimbing 1 : Sjahrul Annas

Pembimbing 2 : Sally Cahyati

Subyek : Industry - Musical instruments;Mechanical engineering

Kata Kunci : semi otomation, press process, pneumatic system

Status Posting : Published

Status : Tidak Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_TA_STM_061001800546_Halaman-Judul.pdf 10
2. 2020_TA_STM_061001800546_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2020_TA_STM_061001800546_Bab-1_Pendahuluan.pdf 4
4. 2020_TA_STM_061001800546_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2020_TA_STM_061001800546_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf
6. 2020_TA_STM_061001800546_Bab-4_Analisis-Dan-Pembahasan.pdf
7. 2020_TA_STM_061001800546_Bab-5_Kesimpulan.pdf
8. 2020_TA_STM_061001800546_Daftar-Pustaka.pdf 1

D alam era globalisasi sekarang ini, perkembangan industri diberbagai negara berjalan sangat pesat. Indonesia sebagai salah satu negara berkembang juga harus berusaha untuk mempertahankan eksistensinya dalam dunia industri. Terutama pada saat ini, dimana sebuah pandemi yang disebut dengan Virus Covid-19 ini melanda seluruh dunia. Salah satunya yaitu PT.X adalah perusahaan yang bergerak dibidang industri perakitan alat musik. PT.X akan selalu berusaha untuk memaksimalkan segala aspek sumber daya yang ada. Oleh karena itu untuk bertahan dalam situasi seperti ini dibuatlah Pengembangan Semi Otomatisasi Proses Press Pada Penyambungan Antara Neck Dan Finger Guitar Dengan Menggunakan Pneumatic System.Metode yang digunakan adalah menganalisis waktu proses kerja, menghitung tekanan pada benda kerja, analisa jumlah jig dan material jig yang digunakan pada saat ini. Kemudian membuat perencanaan analisa target waktu proses kerja dan menyesuaikan dengan target produksi. Lalu menghitung perencanaan sistem pneumatic berupa tekanan pada silinder pneumatik dan jumlah pneumatik. Hasil yang didapat yaitu selisih waktu proses kerja sebelum dan sesudah dilakukan pengembangan terhadap mesin yaitu 1,33 menit. Sedangkan tekanan yang didapat dari ketiga silinder pneumatik yaitu 36.796,875 N.

I n the current era of globalization, industrial development in various countries is running very rapidly. Indonesia as a developing country must also strive to maintain its existence in the industrial world. Especially at this time, where a pandemic called the Covid-19 Virus exists all over the world. One of them, X Company, is a company engaged in the musical instrument assembly industry. X Company will always try to maximize all aspects of existing resources. Therefore to survive in a situation like this then made the Dvelopment Process Semi Automatitaion Of Press On Connection Between Neck And Finger Guitar Using The Pneumatic System.The method used is a analysis the working process time, calculate the pressure on the workpiece, analysis of the number and material of jig used at this time. Then make a planning analysis of the target work process time and adjust to the production capacity. Then calculate the planning of pneumatic system as pressure and the number of pneumatic cylinder. The results are the difference between the work process time before and after the development of the machine is 1,33 minute. While the pressure from the three pneumatic cylinders is 36.796,875 [N]

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?