Perancangan automation system untuk autoscaling virtual machine dengan layanan berbasis web pada cloud computing
T eknologi virtualisasi yang berkembang saat ini memungkinkan pengguna menggabungkan sumber daya yang ada seperti komputer, sistem operasi dan media penyimpanan untuk digunakan secara virtual pada suatu infrastruktur cloud computing. Pada aplikasi berbasis web bertambahnya pengguna aplikasi, seringkali membutuhkan penambahan server pendukung. Saat ini penambahan server masih dilakukan dengan metode tradisional yaitu dengan menambahkan server secara manual dengan membutuhkan waktu yang lama. Maka dari itu sangat diperlukan scalability pada cloud computing.Scalability merupakan suatu kemampuan sistem, jaringan atau proses untuk menangani penambahan beban yang diberikan. Salah satu bentuk penggunaan scalability yaitu dengan menggunakan system AutoScaling. AutoScaling adalah sebuah metode penskalaan otomatis untuk mengatur jumlah cloud server dalam melayani banyaknya trafik dalam suatu jaringan untuk disebarkan ke sejumlah server menggunakan teknik load balancing. AutoScaling sendiri berjalan didalam komponen openstack heat, yang mana otomatis menambahkan instance untuk melayani permintaan penggunaan tambahan dan secara alternatif menghapus instance jika terjadi penurunan permintaan penggunaan yaitu dengan cara dilakukan testing dengan threshold: CPU > 60%, CPU > 70%, dan CPU > 80%.Dalam tugas akhir ini telah diimplementasikan dan dianalisa system AutoScaling dengan layanan berbasis web pada cloud computing. Dari hasil penelitian yang dilakukan didapatkan nilai availability yang terbaik pada saat diberikan request sebanyak 200 request. Hal ini dikarenakan semakin tinggi jumlah request yang diberikan maka semakin tinggi juga utilisasi server yang terpakai. Dan tingginya utilisasi server yang terpakai dapat menyebabkan overload pada server yang menyebabkan nilai availability akan semakin rendah.
V irtualization technology developed today can use existing resources such as computers, operating systems and storage media to be used virtually on any cloud computing infrastructure. With the increasing number of user applications, server support is needed. Currently adding servers is still done by traditional methods, namely by adding servers manually for a long time. Therefore scalability in cloud computing is very necessary.Scalability is a system, network or process capability to handle the added load given. One form of scalability is to use the AutoScaling system. AutoScaling is an automated scaling method for managing the number of cloud servers in serving the amount of traffic on a network to be distributed to a number of servers using load balancing techniques. AutoScaling itself runs inside the openstack heat component, which automatically adds instances to serve additional usage requests and alternatively removes instances if a user request decreases. How to measure it is by testing with threshold: CPU > 60%, CPU > 70%, and CPU > 80%.This thesis has been implemented and analyzed the AutoScaling system with web-based services in cloud computing. From the results of the research conducted obtained a best availability value when given a request of 200 requests. This is because the higher the number of requests given, the higher the server utilization that is used. And the high utilization of server used can cause overload on the server which causes the availability value to be lower.