Pengungkapan corporate social responsibility ditinjau dari karakteristik perusahaan dan good corporate governance
P enelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh umur perusahaan, profilperusahaan, ukuran perusahaan, profitabilitas, leverage, ukuran komite audit, dankepemilikan saham asing terhadap pengungkapan corporate social responsibility.Periode yang digunakan dalam penelitian ini adalah 3 tahun yaitu mulai tahun 2016-2018. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah umurperusahaan, profil perusahaan, ukuran perusahaan, profitabilitas, leverage, ukurankomite audit, dan kepemilikan saham asing. Variabel dependen yang digunakandalam penelitian ini adalah pengungkapan corporate social responsibility sesuaidengan GRI G4.Sampel yang diambil sebanyak 77 sampel dan menggunakan metodepurposive sampling. Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan-perusahaan nonkeuangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Data yang digunakan merupakandata sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan, laporan tahunan dan laporanberkelanjutan yang dapat diakses di website Bursa Efek Indonesia (BEI) maupun disitus resmi masing-masing perusahaan. Penelitian ini menggunakan metode analisisregresi berganda.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel ukuran perusahaanberpengaruh positif signifikan terhadap pengungkapan corporate socialresponsibility, leverage berpengaruh negatif signifikan terhadap pengungkapancorporate social responsibility, sedangkan variabel umur perusahaan, profilperusahaan, profitabilitas, ukuran komite audit, dan kepemilikan saham asing tidakmemiliki pengaruh terhadap pengungkapan corporate social responsibility.
T his study aims to analyze the influence of company age, company profile, firmsize, profitability, leverage, the size of the audit committee, and foreign shareownership towards disclosure of corporate social responsibility. The period used inthis study is 3 years, starting from 2016 - 2018. The independent variables used inthis study are company age, company profile, firm size, profitability, leverage, thesize of the audit committee, and foreign share ownership. The dependent variableused in this study is the disclosure of corporate social responsibility by followingGRI G4.The samples taken were 77 samples and used the purposive sampling method.The population of this study is non-financial companies listed on the Indonesia StockExchange. The data used are secondary data obtained from financial reports, annualreports and ongoing reports which can be accessed on the Indonesia Stock Exchange(IDX) website or on company website. This study uses the method of multipleregression analysis.The results of this study indicate that firm size variable has a positif andsignificant effect on disclosure of corporate social responsibility, leverage variablehas a negatif and significant effect on disclosure of corporate social responsibility,while the variables of company age, company profile, profitability, the size of theaudit committee, and foreign share ownership do not influence on disclosure ofcorporate social responsibility.