DETAIL KOLEKSI

Hubungan antara atensi dengan working memory pada anak sekolah dasar

0.0


Oleh : Anisa Lujianti

Info Katalog

Nomor Panggil : S 1414

Penerbit : FK - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2019

Pembimbing 1 : Nuryani Sidarta

Subyek : Student - Ability to remember (Psychology);Education - Learning achievement

Kata Kunci : attention, working memory, academic achievement

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2019_KD_TA_03015026_Halaman-judul.pdf 13
2. 2019_KD_TA_03015026_Bab-1-Pendahuluan.pdf 4
3. 2019_KD_TA_03015026_Bab-2-Tinjauan-literatur.pdf
4. 2019_KD_TA_03015026_Bab-3-Kerangka-konsep.pdf 4
5. 2019_KD_TA_03015026_Bab-4-Metode.pdf 7
6. 2019_KD_TA_03015026_Bab-5-Hasil.pdf 4
7. 2019_KD_TA_03015026_Bab-6-Pembahasan.pdf 4
8. 2019_KD_TA_03015026_Bab-7-Kesimpulan.pdf 1
9. 2019_KD_TA_03015026_Daftar-pustaka.pdf 2
10. 2019_KD_TA_03015026_Lampiran.pdf 58

W orking memory adalah kemampuan otak manusia untuk menyimpan dan memanipulasi informasi untuk waktu yang singkat. Anak dengan deficit working memory sering dianggap sebagai anak yang memiliki perhatian yang buruk dan mudah beralih, tanpa memiliki gejala hiperaktivitas seperti terdapat pada anak dengan gangguan pemusatan perhatian dan hiperaktif serta membuat anak mengalami kesulitan belajar sehingga prestasi akademik yang dicapai berada dibawah teman-teman kelasnya. Mengetahui kapasitas working memory seorang anak saat mulai sekolah, makan dapat diprediksikan kemampuan belajar mereka enam tahun ke depan dan lebih jauh juga dapat di prediksikan kesuksesan anak tersebut dikemudian hari. Penelitian ini menggunakan studi analitik observasional dengan desain Cross-sectional. Pengambilan sampel dilakukan dengan cara simple random sampling di SD Negeri 01 Tomang Pagi, Jakarta Barat pada Agustus sampai November 2018. Jumlah responden sebanyak 158 orang. Pengambilan data menggunakan kuesioner dan wawancara. Analisis data dengan menggunakan program SPSS 21 for windows dengan uji Chi-Square. Prevalensi gangguan working memory 52,5% dan gangguan atensi 42,4%. Hasil menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara atensi dengan working memory pada anak SD Negeri 01 Tomang Pagi dengan nilai p = 0,000 (p<0.05). Penelitian ini menunjukan terdapat hubungan yang signifikan antara atensi dengan working memory pada anak Sekolah Dasar.

B ACKGROUNDWorking memory an ability of human brain to store and manipulate information for a short time. The child with a job working memory is often thought to be a child of poor and easy attention, with no hyperactivity such as a child with disruptive and hyperactive attention and causes the child to have difficulty learning so that academic achievements are achieved under his classmates. Knowing the capacity of a child’s memory capacity when starting school. Then, can be predictably enough to learn that their ability to learn six years ahead and further could be predicted by the future’s success. This research using analytic study with a cross-sectional design. The sampling of the sample was done by the sample random sampling of SD Negeri 01 Tomang Pagi, Jakarta Barat in August until November 2018. The Total of 158 responders. The data of this research was taken from questionnaire and interview. The analysis technique using SPSS 21 program for Windows by test Chi Square. Prevalence of 52,5% working memory disorders and attention disorders 42,2%. The result showed that the realtion of significant between attention with working memory of the child at SD Negeri 01 Tomang Pagi with percentage p=0.000 (p<0.05). This study shows that there is a significant relationship between attention with working memory of the child at primary student.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?