DETAIL KOLEKSI

Evaluasi dan strategi pengelolaan limbah pemboran untuk Lapangan "x"

1.0


Oleh : Risyad Ramadhan Wibowo

Info Katalog

Penerbit : FTKE - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2015

Pembimbing 1 : Sugiatmo Kasmungin

Subyek : Drilling fluid;Drilling waste

Kata Kunci : drilling waste management system, planned wells, creating and evaluating drilling waste management

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2015_TA_TM_07111312_Halaman-judul.pdf
2. 2015_TA_TM_07111312_Bab-1.pdf 3
3. 2015_TA_TM_07111312_Bab-2.pdf
4. 2015_TA_TM_07111312_Bab-3.pdf
5. 2015_TA_TM_07111312_Bab-4.pdf
6. 2015_TA_TM_07111312_Bab-5.pdf
7. 2015_TA_TM_07111312_Bab-6.pdf
8. 2015_TA_TM_07111312_Daftar-pustaka.pdf -1
9. 2015_TA_TM_07111312_Lampiran.pdf

L imbah pemboran adalah salah satu masalah yang dihadapi di dalam industri minyak dan gas bumi. Kegiatan pemboran menghasilkan limbah dalam jumlah yang sangat besar dimana limbah ini terdiri dari serbuk bor, lumpur pemboran yang sudah tidak dapat terpakai, fluida komplesi, cairan spacers, cairan pembersih lubang bor dan kelebihan semen. Limbah pemboran ini berbahaya bagi lingkungan sekitar dan tidak dapat dibuang begitu saja. Pengelolaan limbah pemboran adalah perencanaan dan implementasi dari pengumpulan, perawatan dan pembuangan limbah. Sistem pengelolaan limbah pemboran yang terencana memastikan kesehatan dan keamanan lingkungan sekitar dan meningkatkanefektifitas serta menghemat biaya operasi pemboran. Perencanaan sistem pengelolaan limbah pemboran dapat dibagi menjadi tiga kategori utama yaitu : pengurangan sumber limbah, daur ulang / pemakaian ulang dan pembuangan.Dalam karya tulis ini akan dibahas tentang perencanaan sistem pengelolaan limbah pemboran suatu lapangan dengan mempelajari generasi limbah pemboran dari lapangan terdahulu, perhitungan estimasi generasi limbah pemboran, membuat dan mengevaluasi skenario-skenario sistem pengelolaan limbah pemboran dan pemilihan skenario sistem pengelolaan limbah pemboran yang paling sesuai untuk lapangan baru berdasarkan kesehatan dan keamanan lingkungan, biaya operasi dan kemampuan pelaksanaannya melalui analisaSWOT dan proses analisa hirarki.

D rilling waste is one of many problems encountered by the oil and gas company. Drilling operation produce waste in a massive amount which consist of drill cuttings, whole spent drilling fluid, completion fluid, spacers, hole cleaning fluid and excess cement. Some of the waste produce from drilling operation is categorized into a type of hazardous waste which can harm and damage environment in short term, long term or even both. Drilling waste management is a planing and implementation of a prudent drilling waste collection, treatment and final disposal. A well planned drilling waste management system not only ensure the health and safety of the surroundingenvironment, it also brings advantages to the drilling operation effectivity andeconomics. The drilling waste management technologies and practices can begrouped into three major categories : waste minimization, recylce/reuse anddisposal. This thesis will later discuss about planning a fit for purpose drilling waste management system for a new field by studying the waste generation from previous drilling activity, estimating waste generation of the planned wells, creating and evaluating drilling waste management scenarios and choosing the best scenario based on its environment safety, cost and doability through SWOT and analytic hierarchy process.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?