Identifikasi tingkat kepuasan pengguna terhadap kondisi pemeliharaan gedung pusat perbelanjaan di kota Tangerang
B erdasarkan analisis data kuisioner pemeliharaan pada pengguna pusat perbelanjaan dikota tangerang dapat ditarik kesimpulan bahwa pemeliharaan bangunan pusat perbelanjaan yang diterapkan pengelola berjalan dengan baik. Hal ini ditunjukan dengan penilaian pengguna pusat perbelanjaan tersebut terhadap beberapa variable factor pemeliharaan seperti ketersediaan, ketersediaan dan kenyamanan.Hasil perhitungan data dari tinjauan lapangan di 5 pusat perbelanjaan di Kota Tangerangmenyatakan bahwa total nilai keandalan bangunan Pusat Perbelanjaan di Kota Tangerang yaitu 80.09%, masuk kedalam kategori Baik berdasarkan dari table tingkat nilai kesesuaian persyaratan pemeliharaan, dengan masing masing nilai aspek keseluruhan pusat perbelanjaan yaitu arsitektural (80.00%), struktural (80.00%), MEP (79.00%), aksesibilitas(77.80%) dan tatagraha (84.80%).