Analisis sekuen stratigrafi dan perhitungan cadangan minyak dan gas di tempat pada lapisan Ra 1 formasi talang akar berdasarkan data log di lapangan "EEN" cekungan Sumatra Selatan.
K ebutuhan minyak bumi diIndonesia setiap tahunnya mengalami peningkatan seiring bertambahnya jumlah penduduk. Namun ketersediaan minyak bumi mengalami penurunan setiap tahunnya, sehingga terjadi krisis energi. Oleh karena itu, untuk memenuhi kebutuhan minyak bumi yang terus meningkat ini dilakukan dengan meningkatkan jumlah produksi. Salah satunya upaya meningkatkan produksi minyak bumi adalah mencari minyak pada reservoir baru. Penelitiaan pada lapangan “EEN†yang berada di cekungan sumatera selatan ini dilakukan dengan menggunakan analisis petrofisik. Analisis petrofisik ini ditunjukkan untuk mengetahui kandungan fluida yang terdapat pada tiap lapisan reservoir. Penelitian ini difokuskan pana formasi talang akar, dilakukan metode korelasi stratigrafi untuk menentukan penyebaran reservoir. Kemudian dilakukan analisis petrofisik dengan menentukan harga porositas, resistivity, Sw sehingga di dapat jenis kandungan fluidanya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setelah dilakukan korelasi stratigrafi, didapat lapisan reservoir yaitu lapisan RA 1 yang terdapat pada sumur 59 dan 18. Pada sumur 59 ditemukan 1 batas OWC diketahui cadangan minyak nya sebesar 14.17MMBO dan sumur 18 ditemukan 1 batas GOC diketahui cadangan gas nya sebesar 0.0244BCF.
O il needs in Indonesia has increased every year, along with the growth of population. But oil availabilities has decreased every year. Therefore, to fufill the oil needs, the only way is start to increase the amount of oil production. One of the ways to do it is finding oil in new reservoirs. Research in “EEN†field located in south Sumatera basin was done by petrophysic analyze. This method aim is to find hydrocarbon content in every reservoir. This research is focus in Talangakar Formation. Stratigraphic correlation was used to determine sedimentation direction of reservoirs. After that, petrophysical analysis was used to determine value of porosity, formation resistivity and water saturation. From value of water saturation, the fluid content can be determine. Research result show that after petrophysical analysis, was found 1 reservoirs, RA-1. Reservoirs which contains hydrocarbon only in KKL-59 which also shows the OWC and KKL-18 which also shows the GOC.