Faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas pemeriksaan dari auditor inspektorat Provinsi DKI Jakarta
A dapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk : 1). Mengetahui apakah terdapat pengaruh kepatuhan auditor inspektorat pada kode etik APIP terhadap kualitas pemeriksaan. 2). Mengetahui apakah terdapat pengaruh kepatuhan auditor inspektorat pada standar kinerja audit APIP terhadap kualitas pemeriksaan. 3). Mengetahui apakah terdapat pengaruh penggunaan teknik komunikasi audit oleh auditor inspektorat terhadap kualitas pemeriksaan. Data diperoleh dengan memberikan kuesioner pada auditor inspektorat di DKI Jakarta, Lima Wilayah Kota, dan Kepulauan Seribu dengan metode survey. Total responden yang terlibat adalah sebanyak 84 responden. Analisis yang digunakan menggunakan metode regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan integritas, pengurnpulan dan pengujian, dokumentasi, dan tekn1k komumkasi audit berpengaruh signifikan terhadap kualitas pemeriksaan. Sedangkan untuk objektifltas, kerahasiaan, dan supervisi tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas pemerikasaan
T he purpose of this study was to: 1). Determine whether there is compliance auditor inspectorate effect on code implementation, the quality of the examination. 2). Determine whether there is compliance auditor influence on performance standards inspectorate audit APIP to quality inspection. 3). Determine whether there is the effect of using communication techniques inspectorate audit by the auditor to quality inspection. Data obtained by giving a questionnaire to the auditor inspectorate's in Jakarta, Lima City Region, and Kepulauan Seribu with survey methods. Total respondents who are involved are as many as 84 respondents. The analysis used multiple regression methods. The results showed integrity, collection and testing, documentation, and audit communication techniquesthave a significant effect on the quality of examination. As for objectivity, cofidentiality, and supervision no significant effect on the quality of the examination