Analisis penerapan metode penyusutan aktiva tetap dan pengaruhnya terhadap laporan laba rugi
P enelitian ini ditulis untuk melihat apakah terdapat pengaruh antara pemilihan metode penyusutan yang diterapkan oleh PT. Lola Laut Timur terhadap laba atau rugi perusahaan tersebut. Untuk memperoleh data, dilakukan survey langsung ke perusahaan untuk mendapatkan data yang berhubungan dengan penyusutan aktiva tetap dan juga laporan laba rugi perusahaan, melihat keberadaan aktiva tetap dan melakukan tanya jawab mengenai kebijakan yang diterapkan oleh perusahaan. Data yang diperoleh tersebut kemudian akan di analisa sehingga bias tarik kesimpulan dari tujuan yang telah ditetapkan. Hasil penelitian berdasarkan pengamatan diketahui bahwa metode penyusutan yang diterapkan oleh PT. Lola Laut Timur telah sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan. Hasil dari penelitian ini juga menunjukan bahwa ada pengaruh yang jumlahnya cukup signifikan yaitu jika perusahaan menggunakan kebijakan manajemen dan jika perusahaan menggunakan metode garis lurus (straight line method) pada tahun 2008 akan meningkat sebesar Rp 144.902.985,02 dan pada tahun 2009 akan meningkat sebesar Rp 295.812.365,15. Sementara jika perusahaan menggunakan kebijakan manajemen perusahaan dengan metode jumlah angka tahun (sum of the year digit method) akan menurun Rp 28.290.105,64 pada tahun 2008 dan akan menurun Rp 345.458.439,41 pada tahun 2009.
T his research is written to see whether there is influence between the selection of the depreciation method applied by PT. Lola Laut Timur to profits or losses of the company. To obtain data, conducted the survey directly to the company to obtain data related to the depreciation of fixed assets and also the company's income statement, see the existence of fixed assets and perform frequently asked questions about the policy implemented by the company. The data obtained will then be analyzed so that the bias deduced from its intended purpose. The results based on observations in mind that the depreciation method applied by PT. Lola Laut Timur in accordance with Financial Accounting Standards. The results of this study also shows that there is a significant amount of influence that is if the company uses the management policies and if the company uses the straight-line method in the year 2008 will increase by Rp 144.902.985,02 and in 2009 will increase by Rp 295.812.365,15. Meanwhile, if companies use the company's management policy using sum of the year digits method will down to Rp 28.290.105,64 in the year 2008 and will down to Rp 345.458. 439,41 in 2009.