DETAIL KOLEKSI

Pengaruh kapabilitas aparat pengawasan internal pemerintah, maturitas sistem pengendalian internal pemerintah, temuan audit, dan tindak lanjut atas rekomendasi hasil pemeriksaan terhadap kinerja keuangan daerah.


Oleh : Muhammad Rizki Alkhasani

Info Katalog

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2024

Pembimbing 1 : Murtanto

Kata Kunci : local government financial performance; APIP’s capabilty; SPIP’s Maturity; Audit Findings; Follo

Saat ini file hanya dapat diakses dari perpustakaan.

Status : Lengkap

P enelitian ini bertujuan menganalisis kinerja pengendalian internal daerah, temuan dan rekomendasi pemeriksaan BPK terhadap kinerja keuangan daerah yakni pengaruh positif kapabilitas APIP, maturitas SPIP, dan tindaklanjut atas Rekomendasi Hasil Pemeriksaan sertah pengaruh negatif temuan audit BPK terhadap kinerja keuangan daerah. Pengujian hipotesis menggunakan metode analisis regresi linear dengan SPSS 25.0. Penelitian ini menemukan bahwa maturitas SPIP, kapabilitas APIP, dan tindaklanjut atas Rekomendasai Hasil Pemeriksaan memiliki pengaruh poisitif yang signifkan terhadap kinerja keuangan daerah yang diukur dengan rasio derajat desentralisasi fiskal dan rasio kemandirian keuangan daerah dan temuan audit memiliki pengaruh negatif yang signifikan terhadap kinerja keuangan daerah yang diukur dari rasio desentralisasi fiskal, rasio kemandirian keuangan daerah dan rasio efektifitas PAD. Temuan ini mengimplikasikan perlunya peningkatan kualitas APIP dan SPIP serta responsivitas dalam menindaklanjuti rekomendasi pemeriksaan, serta upaya mengurangi temuan audit yang didapatkan untuk meningkat kinerja keuangan daerah. Peneliti selanjutnya disarankan memperluas objek penelitian serta mengeksplorasi variabel lain termasuk yang dapat memediasi varibel independen terhadap variabel dependen

T his research aims to analyze local goverment internal control performance, BPK audit findings and recommendations of audit findings on local goeverment financial performance, namely the positive influence of APIP capability, SPIP maturity, and follow-up to Audit Result Recommendations as well as the negative influence of BPK audit findings on regional financial performance. Hypothesis testing uses the linear regression analysis method with SPSS 25.0. This research found that SPIP maturity, APIP capability, and follow-up to Audit Result Recommendations have a significant positive influence on regional financial performance as measured by the ratio of the degree of fiscal decentralization and the ratio of regional financial independence and audit findings have a significant negative influence on regional financial performance that measured from the fiscal decentralization ratio, regional financial independence ratio and PAD effectiveness ratio. These findings imply the need to improve the quality of APIP and SPIP as well as responsivity in testifying to audit recommendations, as well as efforts to reduce the audit findings obtained in order to improve local goverment financial performance. The next researcher suggests expanding the research object and exploring other variables, including those that can mediate the independent variable on the dependent variable

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?