DETAIL KOLEKSI

Pelatihan fotografi dasar yang digunakan untuk pembuatan buku tahunan siswa untuk Ibu-ibu Komite TK IKKT I Tunas Muda


Oleh : Erlina Novianti

Info Katalog

Kata Kunci : training, student yearbook, basic photography.

Subyek : Photography;Artistic photography - Counseling

Penerbit : FSRD - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2017

Halaman : 11 p.


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2017_PKM_FSRD_Pelatihan-Fotografi-Dasar_Halaman-Judul.pdf
2. 2017_PKM_FSRD_Pelatihan-Fotografi-Dasar_Pengesahan.pdf 3
3. 2017_PKM_FSRD_Pelatihan-Fotografi-Dasar_Bab-1_Pendahuluan.pdf
4. 2017_PKM_FSRD_Pelatihan-Fotografi-Dasar_Bab-2_Tujuan-dan-Manfaat.pdf
5. 2017_PKM_FSRD_Pelatihan-Fotografi-Dasar_Bab-3_Materi-dan-Metode-Pelaksanaan.pdf
6. 2017_PKM_FSRD_Pelatihan-Fotografi-Dasar_Bab-4_Simpulan-dan-Saran.pdf
7. 2017_PKM_FSRD_Pelatihan-Fotografi-Dasar_Lampiran.pdf

P Perkembangan fotografi saat sekarang ini sangatlah pesat. Berawal dari hanyasekedar hobby,fotografi saat sekarang ini dapat menjadi sebuah jasa yangmenghasilkan.Oleh karena itu peminat fotografi semakin meningkat untukmemperdalam ilmu fotografi.Kehadiran fotografi sangat dirasakan oleh masyarakatsecara umum, karena masyarakat sudah terbiasa menggunakan kamera.Perkembangan kamera juga sangat pesat mengikuti kebutuhan zaman yang serbacanggih dan modern, sehingga pada saat ini memotret tidak hanya dapatmenggunakan kamera SLR tetapi juga dapat menggunakan kamera hand phone.Penggunaan kamera untuk mendapatkan sebuah objek yang baik dan menarikpastinya harus ditunjang dengan teknik-teknik fotografi. Banyak teknik-teknik dalamfotografi yang dapat kita pelajari dan kita terapkan, seperti misalnya kondisi objek,pencahayaan (expsure), warna, fokus (ketajaman), komposisi, sudut pandang,speed (kecepatan) dan diafragma. Kesemua teknik tersebut tidak dapat dipelajarihanya dengan teori saja, tetapi harus dengan praktek dan latihan yang berulangulangsehingga kita dapat mengaplikasikan teknik fotografi tersebut untuk dapatmenghasilkan sebuah karya foto yang baik. Selain teknik fotografi kita juga harusdapat menentukan moment yang tepat.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?