DETAIL KOLEKSI

Pengaruh kinerja keuangan, kompleksitas operasi, dan mekanisme good corporate governance terhadap audit delay pada perusahaan sektor pertambangan

5.0


Oleh : Ahmad Fadly Fadhilah

Info Katalog

Nomor Panggil : 023002005031

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2024

Pembimbing 1 : Hexana Sri Lastanti

Subyek : Financial statement;Auditing

Kata Kunci : financial performance, operating complexity, good corporate governance, audit

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2024_TA_SAK_023002005031_Halaman-Judul.pdf 11
2. 2024_TA_SAK_023002005031_Lembar-Pengesahan.pdf 6
3. 2024_TA_SAK_023002005031_Bab-1-Pendahuluan.pdf 9
4. 2024_TA_SAK_023002005031_Bab-2-Tinjauan-Pustaka.pdf 24
5. 2024_TA_SAK_023002005031_Bab-3-Metodologi-Penelitian.pdf 10
6. 2024_TA_SAK_023002005031_Bab-4-Analisis-dan-Pembahasan.pdf 17
7. 2024_TA_SAK_023002005031_Bab-5-Kesimpulan.pdf 3
8. 2024_TA_SAK_023002005031_Daftar-Pustaka.pdf 4
9. 2024_TA_SAK_023002005031_Lampiran.pdf 17

P Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan, kompleksitasoperasi, dan mekanisme good corporate governance terhadap audit delay. Sampel daripenelitian ini yaitu sebanyak 66 perusahaan pertambangan yang terdaftar di BursaEfek Indonesia (BEI) pada periode 2020-2022. Data ini diperoleh dari data sekunderyang bersumber dari laporan keuangan dan laporan tahunan perusahaan. Teknikanalisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda.Hasil dari pengujian penelitian ini menunjukan bahwa Profitabilitas, Leverage,Kompleksitas Operasi, Komite Audit, dan Kepemilikan Institusi tidak berpengaruhterhadap Audit Delay. Sedangkan Dewan Komisaris berpengaruh positif terhadapAudit Delay.

T This study aims to determine financial performance, operating complexity, andgood corporate governance mechanisms on audit delay. The sample of this study is 66mining companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) in the 2020-2022period. This data is obtained from secondary data sourced from the company'sfinancial statements and annual reports. The analysis technique used in this research ismultiple linear regression analysis. The results of this research test indicate thatProfitability, Leverage, Operating Complexity, Audit Committee, and InstitutionalOwnership have no effect on Audit Delay. While the Board of Commissioners has apositive effect on Audit Delay

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?