DETAIL KOLEKSI

Analisis peran praktek tata kelola perusahaan pada pengungkapan manajemen risiko dan manajemen laba terhadap nilai perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI periode 2014-2016

4.0


Oleh : Fransisca Darmawan

Info Katalog

Nomor Panggil : 2018_TA_AK_023142116

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Sekar Mayangsari

Subyek : Financial accounting;Analysis of the role of corporate governance practices on risk management

Kata Kunci : risk managements, profit managements, good corporate governance

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_AK_023142116_Halaman-judul.pdf 17
2. 2018_TA_AK_023142116_Bab-1.pdf 14
3. 2018_TA_AK_023142116_Bab-2.pdf
4. 2018_TA_AK_023142116_Bab-3.pdf
5. 2018_TA_AK_023142116_Bab-4.pdf
6. 2018_TA_AK_023142116_Bab-5.pdf
7. 2018_TA_AK_023142116_Daftar-pustaka.pdf 5
8. 2018_TA_AK_023142116_Lampiran.pdf 19

P Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran praktek tata kelola perusahaan pada pengungkapan manajemen risiko dan manajemen laba terhadap nilai perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI periode 2014-2016. Penelitian ini menggunakan data panel dan model Path Analysis. Penelitian ini menemukan bahwa tidak terdapat pengaruh signifikan positif antara pengungkapan ERM dan Corporate Governance terhadap nilai perusahaan. Manajemen Laba berpengaruh signifikan positif terhadap Nilai Perusahaan. Leverage berpengaruh signifikan positif terhadap nilai perusahaan. Pengungkapan ERM berpengaruh positif terhadap Nilai Perusahaan melalui Corporate Governance, sedangkan manajemen laba berpengaruh negatif terhadap Nilai Perusahaan tidak melalui Corporate Governance

T This study aims to determine the role of corporate governance practices on risk management and earnings management disclosures on the value of banking companies listed on the IDX period 2014-2016. This research uses panel data and Path Analysis model. This study found that there is no significant positive influence between ERM disclosure and Corporate Governance on Corporate Value. Profit Management has a significant positive effect on Corporate Value. Leverage has a significant positive effect on Corporate value. ERM disclosure positively affects Corporate Value through Corporate Governance, while earnings management negatively affects Corporate Value not through Corporate Governance.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?