DETAIL KOLEKSI

Analisis pengaruh jumlah penduduk dan pertumbuhan ekonomi terhadap penerimaan bea perolehan hak atas tanah dan bangunan daerah kabupaten Tangerang tahun 2006-2013

4.0


Oleh : Retno Murjayanti

Info Katalog

Nomor Panggil : 2016_TA_IK_025110071

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2016

Pembimbing 1 : Joko Purnomo Raharjo

Subyek : Population;Tax

Kata Kunci : population, economic growth, BPHTB.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2016_TA_IK_025110071-Halaman-Judul.pdf 9
2. 2016_TA_IK_025110071-Bab-1.pdf 7
3. 2016_TA_IK_025110071-Bab-2.pdf
4. 2016_TA_IK_025110071-Bab-3.pdf
5. 2016_TA_IK_025110071-Bab-4.pdf
6. 2016_TA_IK_025110071-Bab-5.pdf
7. 2016_TA_IK_025110071--Daftar-Pustaka.pdf 2
8. 2016_TA_IK_025110071-Lampiran.pdf

T Tugas Akhir ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Jumlah Penduduk dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Penerimaan Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan (BPHTB). Obyek dari penelitian ini adalah Kabupaten Tangerang Tahun 2006 – 2013. Data yang digunakan adalah data sekunder yang bersumber dari Laporan Realisasi Penerimaan BPHTB Tahun 2006 – 2013 yang berasal dari Direktorat Jenderal Pajak dan Dinas Pendapatan Daerah (DISPENDA) Kabupaten Tangerang. Data Jumlah Penduduk dan data Pertumbuhan Ekonomi yang berasal dari Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) dan Badan Pusat Statistik (BPS) Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Jumlah Penduduk berpengaruh positif terhadap penerimaan BPHTB Kabupaten Tangerang, sedangkan Pertumbuhan Ekonomi tidak berpengaruh terhadap penerimaan BPHTB Kabupaten Tangerang.

T This final aims of the research is to analyze the effect of the Population andEconomic Growth to the Revenue of the Tax on the Acquisition of Land andBuilding Right (BPHTB). The object of this study is in the Kabupaten for theTangerang year 2006 – 2013.The data used are secondary data obtained from the Realization Revenue ofBPHTB Revenue year 2006 – 2013 from the Directorate General of Taxation (DJP)and Dinas Pendapatan Daerah (DISPENDA) Kabupaten Tangerang. Population dataand Economic Growth are collected from Badan Perencanaan dan PembangunanDaerah (BAPPEDA) Kabupaten Tangerang and Badan Pusat Statistik (BPS).The result of this study indicates that the Population has positive effect on theRevenue of BPHTB in Kabupaten Tangerang, while Economic Growth has no effecton the Revenue of BPHTB Kabupaten of Tangerang.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?