DETAIL KOLEKSI

Pengaruh good corporate governance dan profitabilitas terhadap tax avoidance

5.0


Oleh : Yoga Adhi Dharma

Info Katalog

Nomor Panggil : 2015_TA_AK_023124017

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2016

Pembimbing 1 : Antonius Supardi

Subyek : Tax Aviodance

Kata Kunci : Tax Avoidance, Kepemilikan Institusional, Dewan Komisaris, Komite Audit, Kualitas Audit, Return On A

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2016_TA_AK_023124017_halaman-judul.pdf
2. 2016_TA_AK_023124017_Bab1.pdf
3. 2016_TA_AK_023124017_Bab2.pdf
4. 2016_TA_AK_023124017_Bab3.pdf
5. 2016_TA_AK_023124017_Bab4.pdf
6. 2016_TA_AK_023124017_Bab5.pdf
7. 2016_TA_AK_023124017_daftar-pustaka.pdf 3
8. 2016_TA_AK_023124017_lampiran.pdf

P Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh good corporate governance dan profibilitas terhadap tax avoidance perusahaan. variabel yang digunakan adalah kepemilikan institusional, dewan komisaris independen, komite audit, kualitas audit dan return on asset. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 47 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2012-2014. Pengujian dilakukan dengan menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa kepemilikan institusional, dewan komisaris, dan return on asset memiliki pengaruh terhadap tax avoidance. Sementara itu, variabel komite audit dan kualitas audit tidak mempunyai pengaruh terhadap tax avoidance.

T This study aims to examine and analyze the effect of good corporate governance and company profibilitas against tax avoidance. variable used is the institutional ownership, independent board, audit committee, audit quality and return on assets. The sample used in this study are 47 companies listed in the Indonesia Stock Exchange (BEI) in 2012-2014. Tests carried out using multiple linear regression analysis. The results of this study show that institutional ownership onal, commissioners, and return on assets has an influence on tax avoidance. Meanwhile, the variable quality of the audit and the audit committee has no effect on tax avoidance.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?